Benzema belum lama ini menyatakan keinginannya untuk kembali membela Prancis, setelah sebelumnya dicoret di Euro 2016 karena keterlibatannya terkait kasus pemerasan terhadap Mathieu Valbuena. Namun demikian, nyatanya Didier Deschamps tidak memberikannya kesempatan di jeda internasional pekan ini.
Dan Zidane terlihat tak terlalu ambil pusing ketika ditanya mengenai nasib Benzema tersebut.
"Saya tahu tentang keinginannya untuk kembali membela Prancis, namun saya tidak tahu kapan itu bisa terjadi atau siapa yang akan memutuskan. Saya perkirakan ia nanti akan bisa kembali, namun yang menarik perhatian saya sekarang adalah bagaimana mengeluarkan kemampuan terbaiknya di Madrid," tutur Zidane menurut Marca.
Madrid hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan Eibar di La Liga pekan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengintip Kemewahan Hotel Baru Ronaldo di Lisbon, Portugal
Bolatainment 4 Oktober 2016, 23:25
-
Meski Impikan Madrid, Aubameyang Tetap Buka Pintu Bagi PSG
Liga Champions 4 Oktober 2016, 22:20
-
Winger Belia Liverpool Ini Idolakan Bale dan Ramsey
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 21:43
-
Valdano Ungkap Penyebab Rentetan Hasil Imbang
Liga Spanyol 4 Oktober 2016, 21:21
-
Aubameyang Optimis Akan Bermain Bagi Real Madrid
Liga Champions 4 Oktober 2016, 21:07
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR