
Dalam tur tersebut, Evan Dimas Darmono dan kawan-kawan akan menjalani tiga laga uji coba. Dua melawan negara, dan satu lainnya kontra klub asal Timur Tengah.
Rencananya, rombongan akan berangkat pada pada tanggal 1 April. Tujuan pertama, yakni guna melakukan Ibadah Umroh selama lima hari. Rinciannya, dua malam di Madinah dan tiga malam di Mekkah.
"Kami akan membawa sebanyak 29 pemain dan 10 ofisial. Namun ada empat pemain dan satu ofisial yang tidak akan Umrah karena nonmuslim," terang Pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri.
Selepas menyelesaikan menjalani Ibadah Umrah, Timnas U-19 menjalani uji coba lawan Timnas Oman U-19 di Stadion Sultan Qaboos, pada 9 April. Lalu pada 10 April, menuju ke Uni Emirat Arab (UEA) untuk menghadapi dua pertandingan melawan Timnas UEA U-19 pada tanggal 14 dan 16 April. Kedua Laga tersebut, digelar di Stadion UEA FA.
Puncaknya, Timnas U-19 akan menghadapi klub lokal, yakni Al Shabab U-19 pada 19 April di Stadion UEA FA dan kembali ke Jakarta pada 21 April (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
29 Pemain Timnas U-19 Jalani Tur Timur Tengah
Tim Nasional 28 Maret 2014, 19:53
-
Tantang Timnas U-19 Lagi, Persiba Jamin Lampu Stadion Tak Padam
Tim Nasional 21 Maret 2014, 13:54
-
Indra Sjafri: Semua Tim Ingin Kalahkan Timnas U-19
Tim Nasional 20 Maret 2014, 11:02
-
Review: Garuda Jaya Tertahan di Tenggarong
Tim Nasional 17 Maret 2014, 22:49
-
Indra Sjafri: Ingin Hebat? Lawan Tim Hebat Juga!
Tim Nasional 7 Maret 2014, 16:52
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR