
Bola.net - Ada satu pemain Timnas Indonesia U-22 yang hingga saat ini belum pernah dimainkan Indra Sjafri di SEA Games 2023 Kamboja. Dia adalah Haykal Alhafiz.
Pemain yang berposisi sebagai bek kiri itu memang minim pengalaman di level internasional. Di SEA Games 2023, Haykal kalah bersaing dengan Pratama Arhan.
Haykal berpeluang debut di SEA Games 2023 saat pertandingan melawan Kamboja dalam matchday terakhir Grup A. Laga tersebut bakal digelar pada Rabu (10/5) di Olympic Stadium, Phnom Penh.
Peluang Haykal buat tampil dalam laga tersebut cukup besar. Sebab, Indra Sjafri telah memberikan kode akan melakukan rotasi.
Siap Main Lawan Kamboja

Andai dipercaya tampil oleh Indra Sjafri, Haykal Alhafiz mengaku siap. Bek berusia 22 tahun ini berjanji akan mengeluarkan kemampuan terbaiknya saat Timnas Indonesia U-22 bersua Kamboja.
"Tentu saya selalu siap untuk bermain, apalagi nanti kami akan melawan Kamboja," ujar Haykal.
"Meski sudah lolos ke semifinal, kami tetap bertekad akan bermain maksimal," imbuh pemain kelahiran Sidoarjo ini.
Hasil Pertandingan Timnas Indonesia U-22 di Babak Penyisihan Grup A

• Timnas Indonesia U-22 3-0 Filipina
• Timnas Indonesia U-22 5-0 Myanmar
• Timor Leste 0-3 Timnas Indonesia U-22
• Kamboja vs Timnas Indonesia U-22.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Indra Sjafri Hati-hati Merotasi Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Kamboja di SEA Games 2023
- SEA Games 2023: 4 Penghuni Bangku Cadangan yang Bisa Dimainkan Indra Sjafri Saat Lawan Kamboja
- Lawan Kamboja di SEA Games 2023, Indra Sjafri Akan Modifikasi Permainan Timnas Indonesia U-22
- Semangat Membara Timnas Indonesia U-22 Jelang Hadapi Tuan Rumah Kamboja
- Resep Kesuksesan Luar Biasa Timnas Indonesia U-22 di Penyisihan Grup SEA Games 2023
- Intip Ruang Ganti Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023, Netizen: Kursi Legend!
- Prediksi SEA Games: Kamboja vs Indonesia 10 Mei 2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Voli Putri SEA Games 2023 di MNC TV Hari Ini: Malaysia vs Indonesia
Voli 10 Mei 2023, 08:48
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR