Adapun laga tersebut, yakni lawan Tanzania di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (20/6) dan Oman di Stadion Manahan, Solo, Minggu (22/6).
Meski kondisi tersebut diakui Aji mengganggu program latihan yang sudah dibuat, namun pihaknya tetap berpikir positif. Yakni, memanfaatkannya untuk mengasah adaptasi pemain baru dan lama.
"Perubahan tersebut kami manfaatkan untuk latihan saja. Yakni, pada Jumat (21/6) pagi dan sore nanti. Selain itu, memberikan kesempatan kepada para pemain senior yang baru datang untuk beradaptasi dengan tim. Mereka adalah, Raphael Maitimo, Victor Igbonefo serta Greg Nwakolo yang baru bergabung pada Rabu (18/6) lalu," katanya.
Dilanjutkan Aji, ketiga pemain senior tersebut membutuhkan waktu untuk beradaptasi dengan pemain lainnya. Namun, diyakini tidak butuhkan waktu lama untuk menyatu dengan tim.
"Hanya perlu sedikit pengarahan dari tim pelatih saja. Jika mereka mampu meningkatkan kinerja tim, bukan tidak mungkin akan dibawa ke Asian Games. Sebab, dalam aturannya memang diperbolehkan setiap tim diperkuat tiga pemain senior," pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adaptasi Pemain Timnas U-23 Terus Ditingkatkan
Tim Nasional 20 Juni 2014, 18:18
-
Aji Santoso Tolak Beri Garansi Pemain Senior di Timnas U-23
Tim Nasional 20 Juni 2014, 13:33
-
Batal Lawan Oman dan Tanzania, TC Timnas U-23 Tak Terganggu
Tim Nasional 19 Juni 2014, 17:28
-
Tanzania dan Oman Batal, BTN Curhat Sulitnya Cari Lawan
Tim Nasional 19 Juni 2014, 15:58
-
Proses Perizinan Uji Coba Timnas U-23 Digaransi Sudah Rampung
Tim Nasional 17 Juni 2014, 18:46
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR