Adapun laga tersebut, yakni lawan Tanzania di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (20/6) dan Oman di Stadion Manahan, Solo, Minggu (22/6).
Meski kondisi tersebut diakui Aji mengganggu program latihan yang sudah dibuat, namun pihaknya tetap berpikir positif. Yakni, memanfaatkannya untuk mengasah adaptasi pemain baru dan lama.
"Perubahan tersebut kami manfaatkan untuk latihan saja. Yakni, pada Jumat (21/6) pagi dan sore nanti. Selain itu, memberikan kesempatan kepada para pemain senior yang baru datang untuk beradaptasi dengan tim. Mereka adalah, Raphael Maitimo, Victor Igbonefo serta Greg Nwakolo yang baru bergabung pada Rabu (18/6) lalu," katanya.
Dilanjutkan Aji, ketiga pemain senior tersebut membutuhkan waktu untuk beradaptasi dengan pemain lainnya. Namun, diyakini tidak butuhkan waktu lama untuk menyatu dengan tim.
"Hanya perlu sedikit pengarahan dari tim pelatih saja. Jika mereka mampu meningkatkan kinerja tim, bukan tidak mungkin akan dibawa ke Asian Games. Sebab, dalam aturannya memang diperbolehkan setiap tim diperkuat tiga pemain senior," pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adaptasi Pemain Timnas U-23 Terus Ditingkatkan
Tim Nasional 20 Juni 2014, 18:18
-
Aji Santoso Tolak Beri Garansi Pemain Senior di Timnas U-23
Tim Nasional 20 Juni 2014, 13:33
-
Batal Lawan Oman dan Tanzania, TC Timnas U-23 Tak Terganggu
Tim Nasional 19 Juni 2014, 17:28
-
Tanzania dan Oman Batal, BTN Curhat Sulitnya Cari Lawan
Tim Nasional 19 Juni 2014, 15:58
-
Proses Perizinan Uji Coba Timnas U-23 Digaransi Sudah Rampung
Tim Nasional 17 Juni 2014, 18:46
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR