"Tak ada masalah. Memang akan ada perubahan program untuk menyesuaikan hal ini. Tapi itu tak banyak," ujar Aji, pada Bola.net.
"Tidak akan ada masalah dengan ada pemusatan pelatihan ini," sambungnya.
Sebelumnya, laga uji coba antara Timnas U-23 Oman dan Timnas U-23 Tanzania dipastikan batal. Dua tim ini tak jadi bertolak ke Indonesia karena persoalan teknis terkait persiapan dan jadwal.
Sekretaris Badan Tim Nasional, Sefdin Syaifudin mengaku kesulitan mencari lawan uji coba bagi Timnas pada waktu-waktu ini. Namun, sambungnya, PSSI tetap berupaya mencari lawan latih tanding yang sesuai dengan permintaan Badan Tim Nasional.
"Tunggu satu dua hari ke depan. InsyaAllah ada update," Sefdin menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Batal Lawan Oman dan Tanzania, TC Timnas U-23 Tak Terganggu
Tim Nasional 19 Juni 2014, 17:28
-
Timnas U-23 Bakal TC di Italia, Aji Santoso Gembira
Tim Nasional 17 Juni 2014, 12:38
-
Batal Jamu Irak, Aji Santoso Tak Kecewa
Tim Nasional 17 Juni 2014, 11:17
-
Tanpa Napoli, Inilah Tiga Tim Italia Calon Lawan Timnas U-23
Tim Nasional 13 Juni 2014, 17:50
-
Aji Santoso Penasaran Performa Messi di Brasil 2014
Piala Dunia 12 Juni 2014, 12:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR