"Bagi saya, tak masalah. Kontrak saya kan dengan PSSI, bukan dengan KONI," tegas Aji saat dihubungi Bola.net, Jumat (22/12).
Pelatih asal Malang ini mengaku kalau kontraknya bersama Garuda Muda baru usai pada akhir 2013 nanti. Program training center jangka panjang ke La Masia Barcelona dan beberapa negara di Eropa akan terus dilangsungkan. "Program kita akan jalan terus. Rencana yang sudah disusun PSSI akan tetap diupayakan berjalan," katanya.
"Jadi seperti yang saya katakan tadi. Saya tak mempermasalahkan keputusan KONI dan saya akan tetap melanjutkan apa yang sudah ada dalam kontrak saya," tambah Aji.
Sebagai pemilik Satlak Prima (satuan pelaksana program Indonesia Emas), KONI akhirnya merasa berhak membentuk Timnas U-23 untuk SEA Games. Keputusan badan olahraga Indonesia ini bisa jadi akan mengulang pembentukan Timnas tandingan menjelang Piala AFF 2012 lalu. Ada dua Timnas Indonesia yang terbentuk kala itu, yakni bentukan KPSI dan PSSI. Namun, Timnas bentukan PSSI lah yang akhirnya maju ke Piala AFF 2012. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Pelatih Timnas, Rahmad Darmawan Tunggu Konflik Usai
Tim Nasional 21 Desember 2012, 21:16
-
Aji Santoso Tak Permasalahkan Pengangkatan RD
Tim Nasional 21 Desember 2012, 20:39
-
Task Force Dukung PSSI Bentuk Timnas Terbaik
Tim Nasional 21 Desember 2012, 20:30
-
Jajang Komentari Tiga Pemainnya Yang Dipanggil Timnas
Bola Indonesia 21 Desember 2012, 19:30
-
Atep Terkejut Sekaligus Senang Dipanggil ke Timnas
Tim Nasional 21 Desember 2012, 18:31
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR