
Karena itu, pihaknya akan menemui Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husin, di kantor PSSI, Senayan, Jakarta, Selasa (9/4). Setelah disepakati, dikatakan Surya, pihaknya bisa segera menerbitkan surat keterangan (SK) untuk menunjuk dua pelatih tersebut. Kemudian, menjalankan training centre (TC) sesuai jadwal.
"Tujuan kami yakni untuk memberikan rekomendasi nama Rahmad Darmawan dan Aji Santoso sebagai pelatih. Kalau PSSI punya calon pelatih lainnya, tentu harus dibicarakan lagi," ujarnya.
Sementara itu, Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husin, menyerahkan sepenuhnya keputusan menentukan pelatih kepala Timnas kepada Satlak Prima. Sebab, hal tersebut merupakan kewenangan Satlak Prima.
"Pada prinsipnya, PSSI hanya mengetahuinya saja. Siapapun pelatihnya, terserah Satlak Prima. Termasuk, jika adanya wacana menggabungkan Rahmad Darmawan, Aji Santoso serta Luis Manuel Blanco. Sebab, Satlak Prima yang membayar," tuntasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bahas Pelatih Timnas U-23, Satlak Prima Temui Ketum PSSI
Tim Nasional 8 April 2013, 18:06
-
Exco PSSI: Luis Manuel Blanco Bisa Tangani Timnas U-23
Tim Nasional 1 April 2013, 16:06
-
BTN Belum Bisa Agendakan Uji Coba Timnas U-23
Bola Indonesia 28 Maret 2013, 15:20
-
Manajemen Timnas U-23 Segera Berkoordinasi Dengan BTN
Bola Indonesia 7 Maret 2013, 23:05
-
Rahmad Darmawan Siap Adil Untuk Klub dan Timnas
Tim Nasional 8 Februari 2013, 21:18
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR