"Sudah ada beberapa klub dari ISL yang menawarkan, namun belum ada kepastian. Saya kini hanya bisa menunggu janji PSSI yang akan membantu mencarikan klub," ujar sosok kelahiran Papua, 27 Oktober 1990 tersebut.
Dikatakannya lagi, mengalami kesulitan untuk bergabung dengan klub ISL manapun. Sebab, klub-klub ISL seakan sudah memberikan predikat negatif. Yang bisa dilakukan yakni, dikatakan Okto- panggilan Oktavianus Maniani- menunggu realisasi dari PSSI yang sempat berjanji memberikan jaminan untuk pemain ISL yang dipecat klub, karena memperkuat tim nasional Indonesia. Alhasil, Okto menambahkan kini hanya fokus latihan bersama Timnas yang akan tampil di ajang Piala Asia 2015.
"Ketika saya di Persiram, manajemen melarang untuk membela Timnas yang akan tampil di Piala AFF. Namun saya akhirnya tetap memperkuat Timnas. Hasilnya, manajemen Persiram memecat saya," tukasnya.
"Saya sangat berharap konflik cepat selesai, sehingga pemain tidak dikorbankan dan bisa dengan bebas konsentrasi di klub dan Timnas" pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Masih Butuh Bomber Untuk Kualifikasi Piala Asia 2015
Tim Nasional 21 Januari 2013, 21:48
-
Komdis PSSI Ungkap Alasan Bepe Dan Irfan Lolos Sanksi
Tim Nasional 21 Januari 2013, 21:15
-
Belum Dapat Klub, Okto Fokus di Timnas
Tim Nasional 21 Januari 2013, 20:45
-
Lima Pemain Timnas Masih Berlatih Ringan
Tim Nasional 21 Januari 2013, 18:05
-
Semen Padang Siap Jajal Kekuatan Timnas Indonesia
Bola Indonesia 21 Januari 2013, 15:44
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR