
Menurut Rasyid, saat ini harapan masyarakat Indonesia terhadap Timnas memang sangat besar. Tak hanya sekedar berharap keberuntungan, gelandang PSM Makassar ini percaya, dengan usaha maksimal skuad Garuda bisa jadi juara.
"Insya Allah. Kalau semua mau berusaha pasti bisa," tegas Rasyid.
Ditambahkan oleh pemain jebolan Makassar Football School (MFS) ini, kedatangan Bambang Pamungkas dalam TC Timnas sangat ia syukuri. "Adanya Bepe membuat teman-teman makin bersemangat dalam latihan. Semakin termotivasi untuk mengeluarkan kemampuan terbaik. Bepe tidak sungkan berbagi pengalaman dengan pemain yang lebih muda." ujar pemain yang diorbitkan oleh Petar Segrt ini. (prem/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
"Bila Berusaha, Kita Pasti Bisa Juara Piala AFF"
Tim Nasional 2 November 2012, 19:00 -
Sultan Djorghi dan Keluarga Dukung Timnas Saat Latihan
Bolatainment 2 November 2012, 10:59 -
Irfan Bachdim-Bepe Andalan Lini Depan Indonesia
Tim Nasional 31 Oktober 2012, 23:07 -
"Bepe Beri Dampak Positif Untuk Timnas"
Tim Nasional 31 Oktober 2012, 22:15 -
17 Pemain Ikuti TC Timnas Senior
Tim Nasional 31 Oktober 2012, 20:15
LATEST UPDATE
-
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55 -
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR