
Bola.net - Timnas Indonesia U-20 yang saat ini sedang menjalani pemusatan latihan (TC) di Antalya, Turki, akan melakoni dua laga uji coba dalam waktu dekat. Lawan-lawannya yaitu tim lokal dan Timnas Turki U-20.
TC Timnas Indonesia U-20 di Turki sudah berlangsung sejak 16 Oktober 2022. TC di The Sick Man of Europe akan digelar sampai 5 November mendatang.
“Uji coba dalam waktu dekat direncanakan tanggal 24 dan 26 Oktober 2022,” ujar asisten pelatih Timnas Indonesia U-20, Nova Arianto.
“Rencananya akan melawan tim lokal dulu dan tanggal 26 Oktober melawan Timnas Turki U-20,” katanya menambahkan.
Laga Uji Coba Lainnya
Lebih lanjut, mantan bek Persib Bandung ini memastikan bahwa Timnas Indonesia U-20 akan melakoni banyak laga uji coba di Turki. Namun untuk lawan-lawannya tak disebutkan.
“Kalau untuk uji coba di Turki ada sekitar 4-5 kali. Ditunggu saja nanti ya,” imbuh Nova.
Adapun, TC Timnas Indonesia U-20 di Turki masih berkekuatan 33 pemain dari 34 nama yang dipanggil. Satu personil lagi yaitu Cahya Supriadi akan merapat pada 25 Oktober 2022.
Daftar Pemain
Daftar 34 Pemain yang Dipanggil Shin Tae-yong untuk TC Timnas Indonesia U-20 di Turki dan Spanyol
1. Achmad Maulana
2. Aditya Arya
3. Ahmad Rusadi
4. Alfriyanto Nico
5. Arkhan Fikri
6. Arsa Ramadan
7. Aulia Ramadhan
8. Barnabas Sobor
9. Cahya Supriadi
10. Daffa Fasya
11. Dimas Juliono
12. Dony Tri
13. Erlangga Setyo
14. Ferdiansyah
15. Frengky Missa
16. Frezy Al
17. Ginanjar Wahyu
18. Hokky Caraka
19. Muhamad Rayhan
20. Kadek Arel
21. Kakang Rudianto
22. Mohammad Akrom
23. Mochamad Widi
24. Marcell Januar
25. Marselino Ferdinan
26. Muhammad Dzaky
27. Muhammad Ferarri
28. Rabbani Tasnim
29. Rahmat Beri
30. Ricky Pratama
31. Robi Darwis
32. Ronaldo Kwateh
33. Fachrezi Aziz
34. Zanadin Fariz
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Profil Moises Caicedo: Bakatnya Diasah Graham Potter, Calon Pilar Ekuador di Piala Dunia 2022
- Profil Hasan Al-Haydos: Kapten Sekaligus Juru Gedor Qatar di Piala Dunia 2022
- Profil Karim Ansarifard: Pernah Bobol Gawang MU, Calon Andalan Iran di Piala Dunia 2022
- 4 Pemain Calon Pilar Amerika Serikat di Piala Dunia yang Bermain di Liga Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Catat! Tanggal dan Lawan Uji Coba Timnas Indonesia U-20 di Turki
Tim Nasional 21 Oktober 2022, 21:48
-
1 Pemain Belum Gabung TC Timnas Indonesia U-20 di Turki, Siapa Dia?
Tim Nasional 19 Oktober 2022, 19:21
-
Visa Rampung, Timnas Indonesia U-20 Bertolak ke Turki Malam Ini
Tim Nasional 15 Oktober 2022, 17:50
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR