
Bola.net - Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert mematok target tinggi di laga debutnya sebagai nahkoda Skuad Garuda. Ia ingin debutnya berakhir dengan kemenangan demi para fans.
Setelah absen sekitar empat bulan, Kualifikasi Piala Dunia 2026 kembali dilanjutkan. Timnas Indonesia akan bertanding di Sydney, Australia untuk menghadapi Timnas Australia di lanjutan grup C.
Pertandingan ini akan jadi laga yang spesial bagi Patrick Kluivert. Pasalnya ini adalah laga pertamanya sebagai pelatih Timnas Indonesia.
Legenda Timnas Belanda itu sangat antusias untuk laga debutnya ini. Ia bertekad untuk mempersembahkan kemenangan untuk warga Indonesia di laga ini.
Simak komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Sambutan yang Luar Biasa

Dalam konferensi persnya baru-baru ini, Kluivert mengaku tersentuh dengan sambutan yang diberikan masyarakat Indonesia padanya.
Ia merasa diperlakukan dengan baik oleh para fans Indonesia selaku pelatih baru Timnas Indonesia dan itu membuatnya tersentuh.
"Apa yang fans Indonesia lakukan kepada saya benar-benar fantastis. Mereka memberikan sambutan yang baik bagi saya," ujar Kluivert.
Balas Budi

Kluivert mengaku ingin membalas kebaikan yang diberikan masyarakat Indonesia terhadap dirinya.
Itulah mengapa ia bertekad membawa Timnas Indonesia meraih kemenangan melawan Australia di sore nanti.
"Saya sangat senang dengan para fans Indonesia dan semoga besok kami bisa membawa pulang hasil yang positif ke Jakarta," ia menandaskan.
Kemenangan Krusial

Jika Timnas Indonesia bisa mengalahkan Australia pada sore nanti, maka ini akan jadi kemenangan yang krusial bagi Skuad Garuda.
Kemenangan itu akan membuat mereka menempati posisi runner up grup C dan berpotensi besar langsung lolos ke Piala Dunia 2026.
Baca Juga:
- Buka-bukaan Patrick Kluivert: Gantikan Shin Tae-yong itu Tidak Mudah!
- Jadwal Berapa Indonesia vs Australia: Catat Jam Main dan Live Streamingnya!
- 44 Tahun Timnas Indonesia Tidak Pernah Menang Lawan Australia, Patrick Kluivert Siap Bawa Skuad Garuda 'Buka Puasa' Sore Ini
- Ada Nama Baru, Ini 5 Pemain Kunci Timnas Indonesia Hadapi Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
- Banyak Pemain Inti Timnas Australia Absen Lawan Timnas Indonesia, Patrick Kluivert: Gak Ngaruh Itu!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR