
Sekjen PSSI, Joko Driyono menuturkan bahwa pihaknya sudah mengantongi tiga lokasi cadangan. Masing-masing yakni, Stadion Manahan di Solo, Dipta Bali, dan Gelora Jakabaring Palembang.
Sebelumnya, SUGBK terancam tidak dapat digunakan karena akan pada dua hari sebelumnya diadakan konser boyband asal Inggris, One Direction, dan permukaan rumput ditutup selama seminggu.
"Kami tidak ingin hanya satu venue yang masuk dalam nominasi. Sebelumnya, kami memang sempat endorse venue di Solo, tapi kami juga mengajukan Bali dan Palembang agar AFC punya pilihan," terang Joko Driyono.
Hanya saja, ditegaskan Joko Driyono, sejauh ini masih menunggu perkembangan kelayakan SUGBK untuk menggelar pertandingan internasional setelah konser One Direction.
"Jangan sampai saat keyakinan yang tinggi ini, kemudian ada kendala pada saatnya nanti. Sehingga, posisi PSSI sekarang melaporkan ke AFC, untuk mengantisipasi kemungkinan kami menukar venue-nya ke secondary venue," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sudah Izin Dua Tahun Lalu, One Direction Direstui Tampil di GBK
Tim Nasional 18 Maret 2015, 11:03
-
GBK Digaransi Tetap Jadi Venue Kualifikasi Piala Asia U-23
Tim Nasional 18 Maret 2015, 10:44
-
Ini Tiga Alternatif Venue Kualifikasi Piala Asia U-23
Tim Nasional 18 Maret 2015, 10:34
-
Persyaratan Klub ISL Masih Belum Lengkap, Ini Kata BOPI
Bola Indonesia 17 Maret 2015, 14:31
-
PSSI Cetak Agen Pengembangan Sepakbola Usia Muda
Bola Indonesia 17 Maret 2015, 12:27
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR