
Bola.net - Jadwal lengkap pertandingan Futsal di SEA Games 2021. Jadwal pertandingan futsal SEA Games 2021 hari ini, Jumat 20 Mei 2022, salah satunya adalah laga seru Thailand vs Vietnam.
Vietnam saat ini berada di posisi kedua klasemen dengan tujuh poin. Jumlah poin yang sama didapat Thailand, tetapi kalah selisih gol dari Vietnam sehingga harus puas dengan posisi ketiga.
Thailand akan mendapat medali emas futsal SEA Games 2021 jika mampu menang atas Vietnam. Begitu juga sebaliknya, Vietnam akan meraih emas jika mampu menang atas Thailand pada laga di Ha Nam Gymnasium.
Jika laga Thailand vs Vietnam berakhir imbang, maka akan ada tiga tim dengan raihan delapan poin. Satu tim lagi adalah Indonesia. Skenario ini membuat Vietnam akan mendapat medali emas, Indonesia meraih perak, dan Thailand mendapat perunggu.
Indonesia tidak akan bermain pada hari ini. Sebab, Syauqi Saud dan kolega sudah merampungkan empat laga mereka di SEA Games 2021. Simak informasi lengkap futsal SEA Games 2021 di bawah ini ya Bolaneters.
Klasemen Futsal SEA Games 2021
Klasemen Futsal SEA Games 2021 (c) Wikipedia
Simak jadwal lengkap dan siaran langsung futsal SEA Games 2021 di bawah ini ya Bolaneters.
Rabu, 11 Mei 2022
- Malaysia 2-6 Thailand (Ekmal 35', Khairul 36'; Ronnachai 1, 19', Peerapat 6', 16', 38', Osamanmusa 8')
- Vietnam 1-1 Indonesia (Nguyen Minh Tri 2'; Syauqi 33')
Sabtu, 14 Mei 2022
- Indonesia 6-0 Myanmar (Ardiansyah Runtuboy, Mochammad Iqbal, Syauqi Lubis, Evan Soumilena (2 gol), Ardiansyah Nur)
- Vietnam 7-1 Malaysia (Nguyen Minh Tri 2', 38', Nguyen Thinh Phat 7', 12, Le Quoc Nnam, Nguyen Manh Dung 19'; Ekmal Sharin 2')
Senin, 16 Mei 2022
- Malaysia 0-3 Indonesia (Syauqi Saud 17', Firman Adriansyah 21', 22)
- Thailand 2-1 Myanmar (Panat Kittipanuwong, Kritsada Wongkaeo; Ye Lin Tun)
Rabu, 18 Mei 2022
- Indonesia 1-1 Thailand (Ardiansyah Runtuboy 23'; Apiwat Chaemcharoen 23')
- Myanmar 0-4 Vietnam (Pham Duc Hoa 23', Luong Thai Huy 24', Nguyen Minh Tri 24', Chau Doan Phat 33')
Jumat, 20 Mei 2022
- 13.00 WIB: Myanmar vs Malaysia
- 16.00 WIB: Thailand vs Vietnam
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Jadwal Lengkap Timnas Futsal Indonesia di SEA Games 2021 Live di iNews TV dan MNCTV
- Usai Bantai Timor Leste, Iwan Bule Ingin Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Filipina dan Myanmar
- Update Klasemen dan Perolehan Medali SEA Games 2021 Hari Ini
- Kacau! Shin Tae-yong tak Tahu Pasti Kapan Elkan Baggott Perkuat Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2
- 5 Fakta yang Tercipta Usai Timnas Indonesia U-23 Hajar Timor Leste di SEA Games 2021
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Pekan Ini, 22 Mei 2022
Liga Inggris 20 Mei 2022, 13:14
-
Jadwal Lengkap Futsal SEA Games 2021
Tim Nasional 20 Mei 2022, 09:52
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR