
Dalam rilis jadwal turnamen yang diikuti oleh 10 negara tersebut, pertandingan pertama akan digelar hari ini pada pukul 17.00 waktu setempat atau 22.00 WIB.
Laga pertama tersebut mempertemukan tuan rumah Palestina menghadapi Vietnam di kota Al-Ram yang tergabung dalam Grup A. Laga kedua masih di Grup A yang mempertemukan Sri Lanka melawan Pakistan.
Sementara itu, Garuda Merah Putih akan memulai perjuangannya pada hari Kamis (17/5) menghadapi Uzbekistan pada pukul 22.00 WIB.
Kemudian, Irfan Bachdim dan kawan-kawan akan melakoni laga kedua akan digelar pada hari Sabtu (19/5) melawan Kurdistan pada pukul 22.00 WIB.
Dan jika Indonesia berhasil lolos dari babak penyisihan grup, laga semifinal akan digelar pada hari Selasa (22/5) menghadapi runner up Grup A.
Sedangkan laga final akan digelar pada hari Rabu (23/5). Semoga pejuang-pejuang Merah Putih bisa masuk hingga babak final.
Berikut jadwal lengkap turnamen Al Nakbah
Grup A:
Senin 14/5 Palestina vs Vietnam 22.00 (Al-Ram)
Selasa 15/5 Sri Lanka vs Pakistan 01.00 (Al-Ram)
Rabu 16/5 Sri Lanka vs Vietnam 22.00 (Al-Ram)
Kamis 17/5 Palestina vs Pakistan 00.30 PM (Dora)
Jumat 18/5 Vietnam vs Pakistan 22.00 (Hebron)
Jumat 18/5 Palestina vs Sri Lanka 22.00 (Hebron)
Grup B:
Selasa 15/5 Kurdistan vs Uzbekistan 22.00 (Hebron)
Kamis 17/5 Uzbekistan vs Indonesia 22.00 (Nablus)
Sabtu 19/5 Kurdistan vs Indonesia 22.00 (Dora)
Grup C:
Selasa 15/5 Tunisia vs Mauritania 22.00 (Nablus)
Kamis 17/5 Jordan vs Mauritania 22.00(Al-Bireh)
Sabtu 19/5 Tunisia vs Jordan 22.00 (Al-Ram)
Semifinal
21/5 Juara Grup A vs Juara Grup B 22.00 WIB (Hebron)
22/5 Juara Grup C vs Runner-Up Grup A 00.30 WIB Al-Ram
Final
23/5 Pemenang Semifinal 1 vs Pemenang Semifinal 2 23.00 WIB Dora [initial]
TIMNAS INDONESIA - Skuad Lengkap Garuda di Ajang Al-Nakbah (bola/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 14 Mei 2012, 20:44

-
Jadwal Lengkap Turnamen Al-Nakbah Palestina
Tim Nasional 14 Mei 2012, 14:52
-
Inilah Skuad Indonesia Yang Akan Berlaga di Palestina
Tim Nasional 14 Mei 2012, 13:35
-
Tak Ingin Pindah, Istri Almarhum Abdul Kadir Benahi Rumah
Bolatainment 14 Mei 2012, 12:45
-
Petar Berharap Rahmat Bawa Indonesia Juara di Palestina
Tim Nasional 13 Mei 2012, 08:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR