Jadwal Siaran Langsung Maurice Revello Tournament Toulon Cup 2024 di Indosiar dan Vidio Hari Ini, Sabtu 8 Juni 2024

Bola.net - Jadwal siaran langsung Maurice Revello Tournament atau Toulon Cup 2024 hari ini, Sabtu 8 Juni 2024. Toulon Cup hari ini menggelar dua laga, live streaming di Vidio.
Toulon Cup merupakan turnamen kelompok umur yang sudah melegenda karena pernah melahirkan bakat-bakat besar di sepak bola dunia. Tahun ini, turnamen Toulon Cup memasuki edisi ke-50.
Hari ini, dua laga dari lanjutan Grup B bakal menjadi sajian utama. Timnas Indonesia U-20 yang dilatih Indra Sjafri akan melakoni laga matchday 3 melawan Jepang.
Berikut jadwal siaran langsung dan live streaming Maurice Revello Tournament alias Toulon Cup 2024 di Vidio hari ini selengkapnya.
Jepang vs Indonesia
Pertandingan: Jepang U-19 vs Indonesia U-20
Venue: Stade Parsemain, Fos-sur-Mer
Jadwal: Sabtu, 8 Juni 2024
Kick-off:19.00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio (harus berlangganan)
Link live streaming: Klik tautan ini
Ukraina vs Panama
Pertandingan: Ukraina U-23 vs Panama U-23
Venue: Stade Parsemain, Fos-sur-Mer
Jadwal: Sabtu, 8 Juni 2024
Kick-off: 22.30 WIB
Siaran langsung: -
Live streaming: Vidio (gratis)
Link live streaming: Klik tautan ini
Klasemen Sementara Grup A dan B
klasemen Grup A Maurice Revello Tournament aka Toulon Cup 2024. (c) Wikipedia
Klasemen Grup B Maurice Revello Tournament aka Toulon Cup 2024. (c) Wikipedia
Top Skor
3 Gol - Kento Shiogai (Jepang), Angel Orelien (Panama)
2 Gol - Antonio Raimondo (Italia), Christ Wawa (Pantai Gading)
1 Gol - Abdullah Al-Zaid (Arab Saudi), Faisal Al-Asmari (Arab Saudi), Gilbert Bandama (Pantai Gading), Seydou Fini (Italia), Giovanni Fabbian (Italia), Hennadiy Synchuk (Ukraina), Mykola Mykhaylenko (Ukraina), Oleh Fedor (Ukraina), Patrick Ouoto (Pantai Gading), Hong Yong-jun (Korea Selatan), Ettson Ayon (Meksiko), Rodrigo Huescas (Meksiko), Edouard Michut (Prancis), Matthis Abline (Prancis), Maksym Khlan (Ukraina), Oleksandr Martynyuk (Ukraina), Danylo Sikan (Ukraina), Nazar Voloshyn (Ukraina), Amable Pinzon (Panama), Alan Bautista (Meksiko), Luca Martinez (Meksiko), Miguel Rodriguez (Meksiko), Talal Haji (Arab Saudi), Alan Virginius (Prancis)
Link Live Streaming Toulon Cup 2024
Bolaneters bisa menyaksikan siaran langsung dan live streamingg pertandingan Toulon Cup 2024 dengan cara berikut ini:
Laman web Vidio di tautan berikut ini atau aplikasi Vidio di smartphone. Semua pertandingan kecuali yang melibatkan Indonesia bisa ditonton secara gratis.
Untuk laga Timnas Indonesia selain di Indosiar, Bolaneters bisa menyaksikan lewat live streaming di Vidio dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
PERHATIAN: Jadwal siaran langsung bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR