Asisten Pelatih Timnas Indonesia, Wolfgang Pikal, mengatakan jika pihaknya tidak melakukan perombakan atau penambahan pemain baru. Termasuk, di posisi penjaga gawang meski kini hanya memiliki dua pemain saja, yakni Dian Agus Prasetyo dan Aji Saka.
Karena itu, pihaknya mempertahankan komposisi pemain yang turun ketika menghadapi Pakistan di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Sabtu (21/6) lalu.
"Kami tidak memanggil pemain baru, termasuk posisi penjaga gawang. Tidak apa-apa, meski hanya ada dua pemain saja. Sebab, kali ini kami hanya mengagendakan dua pertandingan uji coba saja," ungkapnya.
Peran Dian Agus dan Aji Saka, diharapkan mampu mengisi kekosongan selama Kurnia Meiga dan I Made Wirawan absen karena cedera. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Awal Agustus, Pengundian Grup Piala AFF Digelar
- Jajal Nepal, Timnas Indonesia Diharapkan Perbaiki Peringkat FIFA
- Gelar Laga Timnas di Malang, PSSI Harap Dukungan Penonton
- Ini Alasan Timnas Indonesia Pilih Gajayana Kala Jamu Nepal
- Riedl Berharap Timnas Lebih Bagus
- Debutan Timnas Berharap Golnya Bisa Jadi Jaminan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jajal Nepal, Ajang Evaluasi Penggawa Skuat Garuda
Tim Nasional 24 Juni 2014, 21:07
-
Jamu Nepal, Timnas Indonesia Pasang Pemain Anyar
Tim Nasional 24 Juni 2014, 20:37
-
Jajal Indonesia, Nepal Tak Incar Kemenangan Semata
Tim Nasional 24 Juni 2014, 19:14
-
Kapten Nepal: Indonesia Tim Kuat
Tim Nasional 24 Juni 2014, 19:05
-
Rohit Chand Perkuat Nepal Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Juni 2014, 18:34
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR