"Bisa dikatakan, saya mengetahui jika Timnas Indonesia bermain bagus. Sebab, saya sudah beberapa kali menonton, baik langsung ke stadion maupun di televisi. Saya cukup mengetahui permainan Indonesia karena rasanya tidak jauh dengan permainan rekan di tim (Persija)," terang sosok kelahiran Surkhet, Nepal, pada 1 Maret 1992 tersebut,
Dalam skuad Timnas Nepal, pemilik nama lengkap Rohit Chand Thakuri tersebut, kerap diplot sebagai pemain bertahan. Sementara di Persija, justru lebih dipercayakan menjadi gelandang penyerang.
Sejak tahun 2009, Rohit memperkuat Timnas Nepal U-19. Kemudian pada 2010, dipercaya membela Timnas senior. Sehingga, kini sudah meraih 72 penampilan dan 2 gol.
"Saya siap bertanding, namun belum tahu akan bermain di posisi mana. Sebab, semua tergantung keputusan pelatih. Bisa saja diturunkan sebagai midfielder atau centre back," pungkas mantan pemain klub Machhindra, HAL dan PSPS Pekanbaru tersebut. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jajal Nepal, Ajang Evaluasi Penggawa Skuat Garuda
Tim Nasional 24 Juni 2014, 21:07
-
Jamu Nepal, Timnas Indonesia Pasang Pemain Anyar
Tim Nasional 24 Juni 2014, 20:37
-
Jajal Indonesia, Nepal Tak Incar Kemenangan Semata
Tim Nasional 24 Juni 2014, 19:14
-
Kapten Nepal: Indonesia Tim Kuat
Tim Nasional 24 Juni 2014, 19:05
-
Rohit Chand Perkuat Nepal Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Juni 2014, 18:34
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR