Bermain di Gelora Delta Sidoarjo, Minggu (14/9), Timnas Indonesia mampu menang dengan skor 2-0. Dua gol kemenangan timnas Indonesia dicetak oleh gol bunuh diri Muslim Ahmad dan satu gol dicetak oleh Samsul Arif.
"Ini baru laga pertama bagi saya, dan belum ketemu sistem dan pola permainan yang diinginkan. Tapi, di babak pertama kita sama kuat, bahkan banyak peluang tercipta. Walau sayang, karena gagal berbuah gol. Di babak kedua, ada beberapa pergantian, yang ternyata tidak sesuai harapan, sehingga malah menurun," ujar Dollah Salleh.
Selain itu, kekalahan juga diakibatkan pemain yang dimasukkan justru belum bisa memenuhi harapannya. Namun, Dollah menegaskan, tidak ingin meratapi kekalahan. Sebab, masih ingin mencari pemain lain yang diharapkan bisa lebih baik penampilannya.
"Hal tersebut, demi persiapan ke AFF Suzuki Cup 2014. Termasuk, melakukan eksperimen lainnya saat melawan Kamboja, pekan depan di Kuala Lumpur," pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Malaysia: Indonesia Lebih Baik Dari Kami
Tim Nasional 14 September 2014, 23:06
-
Alfred Riedl Kagum Animo Penonton
Tim Nasional 14 September 2014, 22:55
-
Tim Nasional 14 September 2014, 22:43

-
Andai Imbang Lawan Malaysia, Alfried Riedl Tak Kecewa
Tim Nasional 14 September 2014, 22:37
-
Kalah Dari Indonesia, Inilah Alasan Pelatih Malaysia
Tim Nasional 14 September 2014, 22:30
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR