Bola.net - Miftahul Hamdi kembali mendapat kesempatan memperkuat Timnas Indonesia. Namanya masuk dalam daftar 36 pemain untuk pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia U-22 di Jakarta pada 8-28 Februari 2021.
Pemanggilan ke TC Timnas Indonesia U-22 proyeksi SEA Games 2021 ini sangat spesial bagi Miftahul. Sebab, ia sudah cukup lama tak memperkuat tim nasional.
Gelandang kelahiran Aceh, 13 Desember 1995 ini terakhir kali mengenakan jersey berlogo Garuda di Dada pada 2017. Tepatnya saat ajang Tsunami Cup yang berlangsung pada Desember 2017 lalu di Banda Aceh.
Maka dari itu, Miftahul sangat antusias mengikuti latihan perdana Timnas Indonesia U-22 yang berlangsung di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Selasa (9/2) kemarin. Ia juga mengaku enjoy berlatih di bawah asuhan Shin Tae-yong.
"Saya menikmati latihan perdana kemarin. Pelatih memberikan sejumlah arahan kepada kami agar terus lebih baik. Saya pun bertekad memberikan yang terbaik di TC kali ini," ujar Miftahul, disadur dari laman PSSI.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Kondisi Timnas U-22
Gelandang yang kini bermain untuk Persiraja Banda Aceh ini lantas membeberkan keadaannya dan rekan-rekannya di TC Timnas Indonesia U-22. Ia menegaskan semuanya dalam keadaan oke.
"Saya dan teman-teman dalam kondisi baik. Kemarin kami diberikan sejumlah menu latihan yang bervariasi," tutur Miftahul.
"Yang jelas saya harus selalu fokus, disiplin, dan kerja keras," imbuh mantan pemain Bali United ini.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali Jebol Timnas Indonesia, Ini Tekad Gelandang Asal Aceh
Tim Nasional 10 Februari 2021, 06:55 -
Eks Persiraja Adam Mitter Akan Bermain di Thai League 1
Bola Indonesia 18 Desember 2020, 02:25 -
Tentang Ancaman Mundur Persiraja dari Shopee Liga 1 2020
Bola Indonesia 5 Oktober 2020, 14:11 -
Kembali Berlatih, Kapten Persiraja Sudah Kangen Rekan Setim
Bola Indonesia 20 Agustus 2020, 16:02 -
Putuskan Berkandang di Sleman, Persiraja Belum Agendakan Latihan
Bola Indonesia 4 Agustus 2020, 09:48
LATEST UPDATE
-
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR