
Bola.net - - Pelatih timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri mengakui bahwa Vietnam adalah lawan yang tangguh nan kuat. Namun ia menegaskan, calon lawan di semifinal Piala AFF U-22 itu bukan tak bisa dikalahkan.
Timnas Indonesia U-22 lolos ke semifinal Piala AFF U-22 2019. Indonesia menempati peringkat kedua grup B, setelah meraih kemenangan 2-0 atas Kamboja di Olympic Stadium, Jumat (22/2/2018).
Indonesia menang berkat dua gol Marinus Wanewar pada menit ke-19 dan 83.
Bagaimana pendapat pelatih Indra Sjafri soal Vietnam yang merupakan lawan mereka di semifinal Piala AFF U-22? Simak artikel selengkapnya di bawah ini ya Bolaneters!
Kuat Tapi Bisa Dikalahkan
Pada semifinal, Indonesia menantang Vietnam yang lolos dengan predikat juara Grup A. Tentu, ini menjadi pekerjaan berat tim besutan Indra Sjafri.
"Melawan semi final kami akan ketemu Vietnam. Saya pernah bertemu Vietnam beberapa kali saat di Timnas Indonesia U-19. Mereka tim bagus, kuat tapi bukan berarti tidak bisa dikalahkan. Oleh karena itu kami harus optimistis," kata Indra.
Bagi Indra Sjafri, Vietnam adalah seteru lawas. Pertemuan paling panas adalah pada final Piala AFF U-19 2013 yang digelar di Sidoarjo. Pada laga itu, Indonesia menang lewat adu penalti.
Pada Piala AFF U-22, Vietnam tampil apik dengan meraih hasil sempurna. Vietnam unggul produktivitas gol dari Thailand, yang sama-sama meraih tiga kemenangan.
Duel Timnas Indonesia U-22 kontra Vietnam akan digelar pada Minggu (24/2/2019) di Olympic Stadium, Phnom Penh.
Sumber: bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketemu Vietnam di Semifinal Piala AFF U-22, Ini Kata Indra Sjafri
Tim Nasional 23 Februari 2019, 12:24
-
Indra Sjafri: Walau Belum Maksimal, Grafik Indonesia Menanjak
Tim Nasional 23 Februari 2019, 12:03
-
Kamboja Sulit Terima Dikalahkan Indonesia
Tim Nasional 23 Februari 2019, 11:04
-
Klasemen Piala AFF U-22: Kalahkan Kamboja, Indonesia Bikin Malaysia Kecewa
Tim Nasional 23 Februari 2019, 10:13
-
Marinus Wanewar Bicara Soal Selebrasi Kontroversial ke Pemain Kamboja
Tim Nasional 23 Februari 2019, 10:06
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR