
Kedua pemain begitu enjoy menjalankan menu latihan bersama pemain yang lebih dulu gabung. "Kondisi fisik mereka patut diacungi jempol. Sebab, dengan pola latihan yang sama seperti pemain yang sudah bergabung sehari sebelumnya, motorik Irfan dan Taufiq terlihat sama," ujar Nil Maizar kepada Bola.net.
Dikatakannya lagi, kondisi fisik yang bagus, berguna untuk menjalani latihan yang intensitasnya akan ditingkatkan. Apalagi, seluruh pemain akan diminta menjaga pola makan dan istirahat untuk mempertahankan kualitas kondisi fisik.
"Faktor fisik memang utama. Sebab, kami tidak ingin hal tersebut menjadi kendala ketika bertanding. Selain mental harus kuat, fisik juga tidak boleh lemah. Untuk menjaga sentuhan bola, sementara ini pemain tetap diminta melakukan sprint-sprint menggunakan bola dan passing," tutupnya. (esa/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Tunggu Empat Pemain Asal Papua
Tim Nasional 8 Agustus 2012, 22:36 -
Pelatnas Skuad Garuda Terapkan Promosi-Degradasi
Tim Nasional 8 Agustus 2012, 21:30 -
Harga Mati, The Jakmania Inginkan Bepe Tetap di Persija
Bola Indonesia 8 Agustus 2012, 21:00 -
Ketum PSSI: Kepentingan Bangsa di Atas Segalanya
Bola Indonesia 8 Agustus 2012, 20:30 -
Timnas Indonesia Belum Butuh Tambahan Pemain
Tim Nasional 8 Agustus 2012, 10:40
LATEST UPDATE
-
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR