Kelima pemain yaitu Rivki Modokompit (Sriwijaya FC), Ngurah Wahyu (Persija Jakarta), Ramadhan Firdauz (Persita Tangerang), Rizki Pellu (Pelita Bandung Raya) dan Rizky Ripora (Barito Putra).
Jacksen mengungkapkan alasan dirinya memilih keenam pemain tersebut.
“Sejak saya ditunjuk jadi pelatih, saya sama pak Nyala (Wakil Ketua PSSI) dan Joko Driyono (Sekjen PSS) memberikan kebebasan dan kepercayan sesuai apa yang saya rasa tepat. Setelah (uji coba) lawan Belanda kita panggil lagi mereka. Lalu, laga uji coba kali ini persiapan kita untuk Oktober menghadapi Cina,” beber Jacksen dalam jumpa pers di GBK, Sabtu (13/7).
Jacksen menilai, pemanggilan kelimanya sudah berdasarkan seleksi ketat yang dilakukannya sebelum persiapan menghadapi Arsenal.
“Untuk melihat wajah-wajah baru, dalam pandangan saya mereka punya potensi. Selama saya berada di sini sebagai pelatih tentunya,” tegas pria yang pernah bermain di Persebaya Surabaya tersebut.
Dari kelima pemain tersebut, hanya Ngurah Wahyu, yang pernah berbaju Timnas Indonesia U-23. Selanjutnya, Rizki Pellu telah cukup lama berkiprah bersama timnas level junior, dari U-16 hingga U-19.
“Ada Firdauz, Rivki, Rizki Pellu dan yang lain. Mereka akan jadi pemain masa depan sepak bola Indonesia,” sambung pria asal Brasil tersebut.
Jacksen mengakui bila dirinya terus memantau pemain muda berbakat tersebut. “Selama di kompetisi mereka menunjukkan hal-hal yang positif. Sekarang kesempatan sudah diberikan, tinggal anak-anak tersebut untuk mem erikan kemampuan terbaiknya,” tuturnya.
Disinggung soal peluang anak muda tersebut ditampilkan, Jacksen mengaku tak menutup kemungkinan tersebut. “Semua pemain bisa diturunkan,” pungkasnya. (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Latihan Arsenal di GBK Disambut Ribuan Fans
Tim Nasional 13 Juli 2013, 20:59
-
Inilah Urutan Jabatan Kapten Indonesia Dream Team
Tim Nasional 13 Juli 2013, 20:54
-
Firdauz Ramadhan Ingin Curi Perhatian di Laga Debutnya
Tim Nasional 13 Juli 2013, 20:46
-
Lawan Arsenal, Jacksen Ingin Turunkan Debutan
Tim Nasional 13 Juli 2013, 18:59
-
Timnas Janjikan Permainan Terbaik Lawan Arsenal
Tim Nasional 13 Juli 2013, 18:45
LATEST UPDATE
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
-
Rapor Pemain Man United vs Brighton: Tetap Kalah Meski Main 4 Bek Plus Kobbie Mainoo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:30
-
Jadwal Drawing Putaran Keempat Piala FA 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Dua Kali Imbang Lawan Tim Papan Bawah, Allegri Semprot Fokus Pemain Milan: Konyol!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Man of the Match Inter vs Napoli: Scott McTominay
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:04
-
Man of the Match Barcelona vs Real Madrid: Raphinha
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Inter vs Napoli: Dua Gol McTominay Gagalkan Kemenangan Nerazzurri
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:52
-
Update Transfer AC Milan: Maignan Bertahan, Nasib Nkunku Akhirnya Terjawab
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:44
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR