Bola.net - Pemain Tira Persikabo, Manahati Lestusen dipastikan tak akan dibawa Timnas Indonesia U-23 ke SEA Games 2019. Pasalnya, pesepakbola berusia 25 tahun itu mengalami cedera.
Sebelumnya, pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri telah memasukkan nama Manahati ke entry by name SEA Games 2019. Selain Manahati, empat pemain senior lainnya yang juga didaftarkan adalah Alberto Goncalves, Evan Dimas, Zulfiandi, dan Hansamu Yama.
"Manahati kalau tidak salah hasil pemeriksaan dokter tadi sudah dipastikan tak bisa bermain di SEA Games," ujar Indra.
"Jadi kita akan panggil pemain baru. Untuk pergantian lagi dipikirkan," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Alberto Goncalves Juga Cedera
Tak hanya Manahati, Alberto Goncalves juga terancam terdepak dari Timnas Indonesia U-23. Pasalnya, kondisi bomber Madura United itu sedang tidak fit.
"Beto juga lagi cedera. Jadi hampir semua pemain senior yang dipanggil. Kecuali Evan dan Zulfiandi serta Hansamu yang tidak cedera," imbuh Indra.
Pada SEA Games 2019 yang akan datang, Indra hanya boleh membawa dua pemain senior. Hal itu sesuai dengan regulasi dari panitia SEA Games 2019.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manahati Lestusen Absen di SEA Games 2019
Tim Nasional 26 Oktober 2019, 21:17
-
Baru Gabung Latihan Timnas Indonesia U-23, Evan Dimas Alami Masalah Paha
Tim Nasional 24 Oktober 2019, 12:36
-
Jadwal Padat di SEA Games 2019, Indra Sjafri Tingkatkan Level Latihan Fisik
Tim Nasional 23 Oktober 2019, 14:11
-
Jadwal Kedatangan 5 Pemain Senior ke Timnas Indonesia U-23
Tim Nasional 23 Oktober 2019, 12:12
-
Indra Sjafri Ungkap Jadwal Lima Pemain Senior Gabung Timnas Indonesia U-23
Tim Nasional 21 Oktober 2019, 23:21
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR