Bola.net - - Luis Milla sudah memilih pemain-pemain yang akan memperkuat tim nasional Indonesia beruji coba melawan Kamboja. Untuk laga kali ini, Milla memanggil 20 pemain.
Laga uji coba antara Indonesia versus Kamboja akan digelar pada 4 Oktober 2017. Venue yang dipilih adalah Stadion Patriot di Bekasi.
“Saya memilih pemain terbaik yang ada di Indonesia untuk persiapan melawan Kamboja tanggal 4 Oktober nanti. Yang paling penting bagi saya adalah para pemain dapat menunjukkan kontribusi dan permainan yang baik bagi tim,” ujar Luis Milla, Sabtu (30/9/2017).
Ada sejumlah nama-nama lama yang menghuni timnas kali ini, seperti Andik Vermansah, Stefano Lilipaly, Andritany Adhyasa hingga Beny Wahyudi. Namun, tak ada nama pemain senior langganan timnas seperti Kurnia Meiga dan Boaz Salossa.
Lalu ada pula dua nama baru yakni kiper Awan Setho Raharjo dan winger Ilham Udin dari klub Bhayangkara FC. Sementara itu, Bali United mendominasi pemanggilan kali ini dengan menyumbangkan lima pemain sekaligus.
Berikut ini 20 nama pemain timnas Indonesia
Kiper: Andritany Ardhiyasa (Persija Jakarta), Satria Tama Hardianto (Gresik United), Awan Setho Raharjo (Bhayangkara)
Belakang: Beny Wahyudi (Arema), Fachrudin Wahyudi Aryanto (Madura United), Ricky Fajrin (Bali United), Rezaldi Hehanusa (Persija Jakarta), Achmad Jufriyanto (Persib Bandung).
Tengah: Evan Dimas (Bhayangkara), Stefano Lilipaly, Irfan Bachdim, Fadhil Sausu, Taufiq (Bali United), Septian David Maulana, Bayu Pradana (Mitra Kukar)
Depan: Andik Vermansah (Selangor FA), Febri Haryadi (Persib Bandung), Ilham Udin (Bhayangkara), Rizki Rizaldi Pora (Barito Putera), Lerby Eliandry (Borneo FC).
Baca Juga:
- Lawan Lilipaly, Evan Dimas Tak Mau Ambil Pusing
- Kamboja Jadi Lawan Tanding Timnas Senior
- Jokdri: Saat Ini Piala Dunia Seperti Mimpi
- Kembali Jalani Uji Coba, Indonesia Kemungkinan Hadapi Mauritania
- Ini Semua Menandakan Timnas Indonesia Mampu Juara di Piala Dunia
- Pemain Bali United Masuk The Best XI AFF 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milla Panggil 20 Pemain Untuk Hadapi Kamboja
Tim Nasional 30 September 2017, 18:33
-
Lawan Lilipaly, Evan Dimas Tak Mau Ambil Pusing
Bola Indonesia 29 September 2017, 05:24
-
Kamboja Jadi Lawan Tanding Timnas Senior
Tim Nasional 28 September 2017, 19:43
-
Jokdri: Saat Ini Piala Dunia Seperti Mimpi
Bola Indonesia 28 September 2017, 06:55
-
Kembali Jalani Uji Coba, Indonesia Kemungkinan Hadapi Mauritania
Tim Nasional 28 September 2017, 06:25
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR