
Bola.net - Filipina bisa jadi salah satu tim yang perlu diwaspadai di ajang Piala AFF 2020. Mereka akan mulai bertanding pada Rabu (8/12/2021), kontra sang tuan rumah Singapura.
Beberapa hari lalu, Singapura main impresif dengan kemenangan meyakinkan atas Myanmar (3-0). Namun, Singapura wajib ekstra waspada melawan Filipina yang mengandalkan striker eks Atletico Madrid B, Angel Guirado.
Angel Guirado, 36 tahun saat ini memang hanya memperkuat tim divisi bawah Liga Spanyol, Alhaurin de la Torre CF, namun ketajaman dan jam terbang pemain satu ini bisa memberikan ancaman nyata.
Apalagi pada sebuah kesempatan, Angel Guirado telah mengutarakan rasa senangnya bisa memperkuat Filipina di ajang Piala AFF 2020.
"Selalu menyenangkan berada di Piala AFF karena di sinilah saya pertama kali melihat permainan Azkals," ujar sang striker mengutip situs Philstar.com.
“Saya senang bisa berpartisipasi lagi dengan tim nasional dan mereka terus mengandalkan saya. Setiap kali saya datang, saya mencoba membantu sebanyak mungkin," lanjutnya.
Duet dengan Bienvenido Maranon
Timnas Filipina memang punya tiga striker yang semua berusia 30 tahun di Piala AFF 2020. Ketiganya adalah Bienvenido Maranon, Angel Guirado, dan Patrick Reichelt.
Kemungkinan besar, nama Angel Guirado bakal berkolaborasi dengan Maranon di pos lini depan. Guirado sendiri menyatakan sudah tidak sabar untuk segera berduet dengan Maranon.
"Saya pikir itu bagus, bisa bermain dengan Bienve. Kami saling memahami dann akan terus belajar lebih banyak tentang bermain bersama," Angel menuturkan.
"Dia adalah pemain hebat dan ketika Anda bermain dengan pemain hebat, itu akan jauh lebih mudah," ungkapnya.
Sumber: Philstar
Disadur dari: Bola.com (Hendry Wibowo), 7 Desember 2021
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pede! Lionel Messi-nya Thailand Yakin Timnya Bakal Jadi Juara di Piala AFF 2020
Tim Nasional 8 Desember 2021, 15:51 -
Timnas Indonesia Mau Juara Piala AFF? Contoh Manchester United!
Tim Nasional 8 Desember 2021, 15:06 -
Shin Tae-yong: Evan Dimas Kapten Timnas Indonesia di Piala AFF 2020
Tim Nasional 8 Desember 2021, 14:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR