
Bak tersengat, pada laga kedua Muhammad Rafi Izzudin dan kawan-kawan berhasil meraih kemenangan dari Kamboja dengan skor 5-0, di Stadion Zeyar Thiri, Nay Pyi Taw, Myanmar, Rabu (29/5). Empat gol pembuka bagi kemenangan Indonesia, diborong Egy Maulana Fikri. Sedangkan satu gol lainnya jadi milik Ferdiansyah.
Di stadion yang sama, Timnas U-14 kembali melanjutkan perjuangannya menghadapi Singapura, Jumat (31/5). Kesempatan Muhammad Rafi Izzudin dan kawan-kawan untuk meraih kemenangan, dikatakan Mundari Karya cukup terbuka.
"Hari ini, anak-anak kami istirahat. Kemungkinan, ada beberapa rotasi untuk pertandingan lawan Singapura. Pada intinya, kami siap karena banyak memiliki pemain yang berintelegensi tinggi," terangnya.
Secara statistik, dilanjutkan Mundari, postur para pemain Singapura memang lebih bagus dan memiliki kecepatan. Namun, bukan berarti Timnas U-14 tidak diunggulkan dari pada Singapura.
"Berbekal kemenangan pada pertandingan kemarin, semangat dan kepercayaan diri para pemain sedang bagus. Intinya, kami harus berkonsentrasi untuk menghadapi lawan," pungkasnya. (esa/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timo: Hadapi Belanda, Harusnya Timnas Turunkan U-23
Tim Nasional 30 Mei 2013, 21:48
-
Pelatih Timnas U-14 Lakukan Eksperimen
Tim Nasional 30 Mei 2013, 21:31
-
Rafi Izzudin dkk Lanjutkan Misi di Kualifikasi Piala Asia 2014
Tim Nasional 30 Mei 2013, 20:08
-
'Jamu Belanda, Tak Banyak Yang Bisa Dipelajari Timnas Indonesia'
Tim Nasional 30 Mei 2013, 19:50
-
Jacksen Berharap Pemain Persipura Tampil Maksimal di Timnas
Tim Nasional 30 Mei 2013, 15:58
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR