Bahkan, Roy Suryo menyatakan ia percaya diri tim asuhan Aji Santoso tersebut bisa menembus babak semifinal alias empat besar dalam ajang yang dihelat di Incheon, Korea Selatan ini.
"Insya Allah target kita masuk empat besar akan tercapai," ujar Roy Suryo kepada para wartawan.
Timnas U-23 sendiri kini sudah memastikan lolos ke babak 16 besar di memenangi dua laga awal dengan meyakinkan, masing-masing 7-0 kontra Timor Leste serta 4-0 melawan Maladewa.
Tim Garuda Muda dijadwalkan akan menantang Thailand U-23 dalam laga pamungkas Grup E di Incheon Football Stadium, Senin (22/9) petang nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roy Suryo Pede Timnas U-23 Tembus 4 Besar Asian Games 2014
Tim Nasional 22 September 2014, 11:15
-
Menpora Ingin BTN Jalankan Revolusi Mental di Timnas U-19
Tim Nasional 14 Agustus 2014, 10:42
-
Jadi Tuan Rumah Asian Games, Menpora Harap Pelatihan Atlet Tak Terganggu
Olahraga Lain-Lain 12 Agustus 2014, 21:47
-
Peringati Idul Fitri, Menpora Jalani Agenda Rutin di Yogyakarta
Bolatainment 30 Juli 2014, 22:41
-
Roy Suryo Doakan Persija Miliki Stadion Internasional
Bola Indonesia 19 Juli 2014, 20:05
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR