
Bola.net - - Timnas Indonesia U-19 akan menghadapi Timnas Filipina di lanjutan kompetisi Piala AFF U-19 2018. Laga tersebut bakal berlangsung pada hari Kamis (5/7) di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo.
Jelang menghadapi pertandingan ini, Timnas Indonesia U-19 tengah dalam momen yang bagus. Sebelumnya, Indonesia menang atas Singapura dengan skor 4-0. Lalu di laga perdana pasukan Indra Sjafri juga menang dengan skor 1-0.
Di klasemen, Timnas Indonesia U-19 berada di puncak dengan mengumpulkan enam poin. Sejauh ini, pertahanan tim Indonesia masih sangat solid dan belum pernah kebobolan dalam kompetisi ini.
Indonesia sepertinya akan melakukan rotasi untuk menjalani laga lawan Filipina. Hal itu sangat mendesak untuk dilakukan untuk memberikan waktu istirahat pada pemain lain. Pasalnya, jarak laga sebelumnya dengan laga yang akan dijalani hari ini hanya berjarak dua hari saja.
Kans Menang

Menghadapi Filipina, Indonesia memiliki catatan yang bagus. Tim Garuda Muda pernah menghajar Filipina dengan skor 9-0 pada pertemuan sebelumnya.
Indonesia juga memiliki kans menang laga dalam pertemuan nanti. Sebelum laga ini, Vietnam baru saja mengalami kekalahan dari Vietnam. Artinya, mental pemain Filipina tidak jauh lebih baik dari Indonesia.
Live Steraming

Pertandingan antara Timnas Indonesia U-19 vs Timnas Filipina U-19 ini akan berlangsung pada pukul 19.00 WIB di Indosiar. Laga tersebut juga dapat disaksikan secara online melalui layar berikut ini:
Prediksi Susunan Pemain

Timnas Indonesia U-19 (4-3-3): M. Riyandi (Kiper); Asnawi Mangkualam Bahar, Nurhidayat Haji Haris, Kadek Raditya, Firza Andika (Belakang); M. Lutfi Kamal, 17-Syahrian Abimanyu, Todd Rivaldo Ferre (Tengah); Feby Eka Putra, Hanis Saghara Putra, Witan Sulaiman (Depan).
Pelatih: Indra Sjafri
Filipina U-19 (4-2-2): Jessie Semblante (kiper); Marc Jessar Tobias, Viejay Frigilano, Pete Pareja, Samuel Chavez (belakang); Geri Martini Rey, Shanden Vergara, Fidel Tacardon, Mariano Suba (tengah); Chester Pabualan, Leo Gabriel Martin (depan).
Pelatih: Hirata Reiji
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tragis! Empat Gol Indonesia Buat Kiper Filipina Menangis
Tim Nasional 5 Juli 2018, 22:01
-
Bantai Filipina, Indra Sjafri Puji Mentalitas Penggawa Timnas U-19
Tim Nasional 5 Juli 2018, 21:50
-
Hasil Pertandingan Filipina U-19 vs Indonesia U-19: Skor 1-4
Tim Nasional 5 Juli 2018, 21:04
-
Piala AFF U-19: Susunan Pemain Filipina U-19 vs Indonesia U-19
Tim Nasional 5 Juli 2018, 18:40
-
Piala AFF U-19: Timnas Malaysia Awali Laga dengan Baik di Grup B
Tim Nasional 5 Juli 2018, 12:51
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR