Bola.net - - Stefano Lilipaly adalah jenderal lapangan tengah Tim Nasional (Timnas) Indonesia. Tapi dia tak bisa bekerja sendiri. Menghadapi lawan tangguh seperti Vietnam, Lilipaly butuh back up yang kualitasnya tak terpaut jauh dengannya.
Lilipaly sudah membuktikan kualitasnya di pertandingan kontra Singapura. Ia mencetak gol kedua sekaligus penentu kemenangan Indonesia. Di partai kontra Vietnam, Lilipaly masih dipercaya menjadi andalan Alfred Riedl.
"Lilipaly perlu dibantu pemain yang sama-sama agresif. Karena Vietnam itu pemain agresif semua. Kalau tidak diimbangi pemain yang lebih agresif, akan keteteran kita," ucap mantan penyerang Timnas Indonesia, Mustaqim.
Mustaqim menganggap bahwa Lilipaly kurang mendapat support dari rekan-rekannya. "Yang luar biasa ini Lilipaly. Selain dia pekerja, visi bermain dan kasih bolanya bagus, dia juga bisa bikin gol. Itu harus ditandemkan dengan pemain yang sama tipenya tapi sedikit bertahan," imbuhnya.
Sosok Bayu Pradana yang kerap dipercaya Riedl, masih dianggap belum bisa mendukung peran Lilipaly. "Bayu Pradana itu bagus. Tapi masih kurang pengalaman. Artinya, kasar main bolanya. Masih standard. Buru sergapnya masih kurang," pungkas Mustaqim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Riedl Bertekad Buru Kemenangan Lawan Vietnam
Tim Nasional 2 Desember 2016, 23:56
-
Rumitnya Penjualan Tiket Timnas Indonesia
Editorial 2 Desember 2016, 22:27
-
SOS Soroti Kejanggalan Penjualan Tiket Timnas Indonesia Kontra Vietnam
Bola Indonesia 2 Desember 2016, 22:20 -
Le Cong Ving Tak Akan Remehkan Indonesia
Tim Nasional 2 Desember 2016, 21:38
-
Pelatih Vietnam: Riedl Adalah Guru Saya
Tim Nasional 2 Desember 2016, 21:27
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR