"Syamsidar minta izin tanda tangan kontrak. Rencananya akan kembali latihan Minggu (04/11)," kata pelatih Timnas Nil Maizar usai memimpin latihan di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, Kamis (01/11).
Meskipun ditinggalkan salah satu penjaga gawangnya. Nil Maizar mengaku tak begitu mempermasalahkan hal tersebut. Apalagi masih ada dua pemain untuk posisi penjaga gawang. Namun, mantan pelatih Semen Padang ini tetap berharap Syamsidar segera bergabung kembali ke TC Timnas secepatnya.
"Kita lihat saja nanti. Yang jelas kami akan tetap menjalankan program yang ada," katanya. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Syamsidar Tinggalkan TC Timnas
Tim Nasional 1 November 2012, 22:15
-
Mitra Kukar: Pemain Gabung Timnas, Sanksi Menanti
Bola Indonesia 1 November 2012, 20:31
-
Edward Wilson Perpanjang Kontrak di Semen Padang
Bola Indonesia 11 September 2012, 11:31
-
Mitra Kukar Saingi Sriwijaya FC Datangkan Edward Wilson
Bola Indonesia 5 September 2012, 18:35
-
Mitra Kukar Kumpulkan Pemain Pertengahan September
Bola Indonesia 31 Agustus 2012, 19:30
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR