
"Sejauh ini, kami berhasil mengetahui kekuatan lawan melalui hasil rekaman pertandingan yang dianalisa oleh tim pelatih dari Cruzeiro. Analisa dilakukan secara mendetail, baik pola permainan maupun fisik," ujar koordinator Timnas, Bob Hippy.
Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI tersebut berharap, melalui rekaman pertandingan, tim pelatih dapat menentukan strategi apa yang tepat untuk mengantisipasi cara bermain lawan.
Misalnya saja, permainan Timnas Malaysia diperoleh saat skuad asuhan Rajagopal tersebut bertanding melawan dua klub Eropa, Manchester City dan Arsenal. Permainan Singapura dianalisa lewat video pertandingan saat menghadapi Hong Kong. Sedangkan Laos diperoleh saat tim itu berlaga di babak kualifikasi Piala AFF 2012.
"Selanjutnya, pelatih menerapkan formasi yang akan dipergunakan. Kami, Indonesia dapat meraih kemenangan dan lolos ke babak selanjutnya," tambahnya.
Sementara itu, Myanmar dan Laos akhirnya memastikan dua tempat tersisa di ajang Piala AFF 2012, usai berhasil lolos ke putaran final. Nantinya, para peserta akan bertanding di Thailand dan Myanmar pada 24 November sampai 22 Desember 2012.
Dilansir dari situs resmi Piala AFF 2012, Myanmar berhasil keluar sebagai juara babak kualifikasi Piala AFF setelah mengumpulkan poin 10. Sementara Laos menjadi runner-up grup dengan raihan tujuh poin. Kedua negara tersebut berhasil melewati pesaing-pesaingnya di babak kualifikasi, Timor Leste, Kamboja, dan Brunei.
Sebagai juara grup, Myanmar akan bergabung di Grup A bersama Thailand, Vietnam, Filipina. Sedangkan Laos di Grup B satu grup dengan Malaysia, Indonesia, dan Singapura.
Laga pertama Piala AFF 2012 akan digelar pada 24 November antara Vietnam melawan Myanmar di Bangkok, Thailand, sedangkan Indonesia akan berhadapan melawan Laos pada 25 November di Kuala Lumpur, Malaysia. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AFF: PSSI Tentukan Wakil Indonesia di Piala AFF
Tim Nasional 15 Oktober 2012, 22:45
-
PSSI Tunjuk Mesak Manibor Sebagai Wakil Manajer Timnas
Tim Nasional 15 Oktober 2012, 22:30
-
Matias dan Fabio Susul Timnas Indonesia di Vietnam
Tim Nasional 15 Oktober 2012, 21:52
-
Bob Hippy: Yang Penting Timnas Main Bagus
Tim Nasional 15 Oktober 2012, 21:45
-
Timnas Indonesia Analisis Lawan di Piala AFF Melalui Video
Tim Nasional 15 Oktober 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR