Hal tersebut, dikatakannya setelah melihat penampilan para pemain dalam pertandingan uji coba menghadapi Villa 2000, di Komplek Pemusatan Pelatihan Usia Muda PSSI di Sawangan Depok, Kamis (28/8) sore.
Timnas Indonesia U-19 B kalah dengan skor 0-1. Gol untuk Villa 2000 dicetak Julianhar Buyung pada menit ke-30.
"Setelah melihat pertandingan hari ini, maka uji coba harus ditambah," kata Rudy Keltjes.
Rudy Keltjes ingin menggelar dua kali uji coba. Rencananya, Timnas Indonesia U-19 B akan lawan Persita Tangerang U-21, Jumat (29/8), dan salah satu tim lokal, Sabtu (30/8).
Rencana uji coba tersebut, bertambah satu pertandingan. Sebab sebelumnya, hanya ingin menggelar sebanyak dua kali.
Nantinya, skuad tersebut disiapkan untuk berlaga di turnamen AFF Prepatory di Vietnam, 5-13 September mendatang. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudy Keltjes Akui Sudah Punya Gambaran Skuat Timnas U-19 B
Bola Indonesia 28 Agustus 2014, 21:17
-
Timnas U-19 B Butuh Tambahan Uji Coba
Tim Nasional 28 Agustus 2014, 21:11
-
Timnas U-19 B Direncanakan Jalani Dua Uji Coba
Tim Nasional 27 Agustus 2014, 16:51
-
Seleksi Timnas U-19 B, Rudy Keltjes Coret 13 Pemain
Tim Nasional 27 Agustus 2014, 16:29
-
Martinus dan Sabeq, Andalan Timnas U-19 B
Tim Nasional 27 Agustus 2014, 10:14
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR