Pelatih Timnas U-22, Aji Santoso menjelaskan, adaptasi bermain malam ini sangat diperlukan karena pertandingan akan digelar malam hari di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (09/9) mendatang.
"Saat ujicoba kedua melawan Jakarta Matador FC nanti akan dilakukan malam hari. Ini salah satu proses adaptasi pemain sebelum turun di pertandingan resmi," ujar Aji.
Sesuai rencana, pertandingan uji coba kedua tersebut akan dilaksanakan di SUGBK, Rabu (05/9) malam. Uji coba tersebut selain untuk adaptasi cuaca juga untuk mematangkan taktik dan strategi sebelum menghadapi Timnas Malaysia U-22.
"Sebagian pemain memang sudah bisa memahami apa yang pelatih inginkan. Seperti Rasyid Bakri, Fasta maupun Agung Supriyanto. Tapi ada juga yang belum bisa sesuai harapan. Makanya porsi latihan harus terus ditingkatkan," katanya menambahkan.
SCTV Cup 2012 ini selain laga Timnas U-22 melawan Timnas Malaysia U-22 juga akan mempertemukan Timnas Indonesia senior melawan Timnas Korea Utara. Pertandingan ini semuanya digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, 9-10 September. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-22 Adaptasi Main Malam
Tim Nasional 3 September 2012, 20:10
-
Andik Vermansyah Benarkan Undangan Klub MLS
Bola Indonesia 3 September 2012, 14:35
-
Aji Berat Lepas Andik Vermansyah ke MLS
Tim Nasional 3 September 2012, 13:00
-
Menang 5-0 di Uji Coba Pertama, Aji Santoso Puas
Tim Nasional 3 September 2012, 12:30
-
Timnas U-22 Siapkan Dua Laga Uji Coba
Tim Nasional 31 Agustus 2012, 23:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR