Karena itu, sosok kelahiran Malang, Jawa Timur, 6 April 1970 tersebut, menyebut bahwa sistem seleksi masih berlaku di Garuda Muda.
"Bisa jadi, sepulang dari Italia ada yang dicoret dan memanggil nama baru. Kemudian, memasukkan pemain baru lagi yang dinilai lebih bagus," ujar Aji.
Garuda Muda dijadwalkan bertolak ke Italia, Senin (14/7) pukul 19.00 WIB, dengan membawa sebanyak 22 pemain. Nantinya, mereka akan melakukan tiga pertandingan uji coba. Yakni, lawan AS Roma, Jumat (18/7), Lazio, Minggu (20/7), dan Cagliari, Rabu (23/7).
Aji pun berharap anak asuhnya tak hanya sekadar jadi lumbung gol di negeri pizza. "Semoga tim bisa mendapat pelajaran bagus di Italia," tukas Aji.
Para pemain sudah berkumpul menjalani pemusatan latihan di Kota Malang, sejak Jumat (4/7). Kemudian, beruji coba lawan Arema Cronus, di Stadion Kanjuruhan, Sabtu (12/7) kemarin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-23 Masih Berlakukan Sistem Seleksi
Tim Nasional 14 Juli 2014, 16:35
-
Aji Santoso Sebut Timnas U-23 Masih Miliki Kekurangan
Tim Nasional 14 Juli 2014, 16:10
-
Aji Santoso Bakal Evaluasi Penampilan Penggawa Garuda Muda
Tim Nasional 13 Juli 2014, 11:45
-
Garuda Muda Urung Menang, Aji Santoso Tetap Puas
Tim Nasional 13 Juli 2014, 00:55
-
Timnas U-23 Tak Bakal Kawal Khusus Penggawa Arema
Tim Nasional 11 Juli 2014, 13:04
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR