"Seperti sudah sering saya sampaikan, kita nggak melihat hasil pertandingan ini," ujar Suharno usai laga. "Kesempatan ini kita gunakan untuk melihat penampilan beberapa pemain untuk menjadi starter," sambungnya.
Sebelumnya, pada laga uji coba, Sabtu (12/7), Arema nyaris dipermalukan Timnas U-23. Anak asuh Suharno ini sempat tertinggal lebih dulu melalui gol Yandi Sofyan pada menit 56. Beruntung Arif Suyono bisa menyamakan kedudukan delapan menit kemudian.
Sementara itu, Suharno menyebut pada pertandingan ini, Arema mendapat pelajaran dari Timnas U-23. Menurutnya, uji coba melawan Ramdani Lestaluhu dan kawan-kawan membantu menunjukkan kelemahan-kelemahan yang masih nampak pada permainan Arema.
"Kelemahan-kelemahan ini yang harus kita benahi sebelum berangkat ke Barito, untuk memulai lanjutan kompetisi lagi," tandasnya. (den/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Ditahan Timnas U-23, Suharno Tak Cemas
Tim Nasional 13 Juli 2014, 01:30
-
Garuda Muda Urung Menang, Aji Santoso Tetap Puas
Tim Nasional 13 Juli 2014, 00:55
-
Review: Garuda Muda Imbangi Arema
Tim Nasional 12 Juli 2014, 23:02
-
Jelang SEA Games 2015, Singapura Ikuti Persiapan Indonesia
Tim Nasional 10 Juli 2014, 18:09
-
Pemain Ajax Amsterdam Ingin Perkuat Timnas Indonesia
Tim Nasional 8 Juli 2014, 22:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR