Untuk Timnas U-23, sebanyak empat pemain Persebaya diminta untuk bergabung di pemusatan latihan. Mereka adalah, Dedi Kusnandar, Fandi Eko Utomo, Novri Setiawan dan Alfin Tuasalamony. Sedangkan Greg Nwokolo dan Ricardo Salampessy diminta gabung Timnas Senior.
Yang menarik, salah satu pemain muda Persebaya, Manahati Lestusen malah menjadi rebutan kedua Timnas itu. "Lestusen akan bergabung dengan timnas senior dulu tanggal 11 Mei. Lalu gabung dengan timnas senior tanggal 16 Mei," kata sekretaris tim Persebaya, Rahmad Sumanjaya.
Sementara menurut manager-coach Persebaya, Rahmad Darmawan, dirinya mempersilahkan anak buahnya untuk membela negara. "Saya serahkan sama pemain apa mereka siap atau tidak sama fisik mereka. Tetapi jika Timnas yang meminta, ya kita percaya saja," ujar Rahmad.
Sebelum memanggil tujuh pemain ini, nampak ada tim pelatih dari Timnas yang memantau pertandingan Persebaya kontra PSM Makassar, Jumat (2/5) kemarin. Untuk Timnas Senior, hadir di pertandingan tersebut adalah asisten pelatih Widodo C Putra.
Sedangkan untuk Timnas U-23 diwakili dua asisten pelatih, yakni Mustaqim dan M Zein Al Haddad. "Benar, ada beberapa pemain Persebaya yang masuk pantauan kami," ucap M Zein Al Haddad kepada Bola.net. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Perkuat Timnas, Gonzales Ikhlas
Tim Nasional 5 Mei 2014, 14:54
-
Tujuh Pemain Persebaya Dipanggil Timnas
Tim Nasional 5 Mei 2014, 05:49
-
Inilah Skuat ASEAN All Stars Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 30 April 2014, 20:08
-
Alfred Riedl Pandang Laga Lawan ASEAN All Star Sangat Penting
Tim Nasional 30 April 2014, 19:57
-
Timnas Indonesia Terancam Tanpa Penggawa Arema
Bola Indonesia 30 April 2014, 19:31
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR