Seperti diketahui, Sevilla sukses merebut trofi Liga Europa usai mengalahkan Liverpool dengan skor 3-1. Trofi ini kesuksesan Sevilla yang ketiga secara beruntun di ajang yang sama.
"Secara keseluruhan, ini adalah malam yang sempurna bagi semua fans Sevilla dan juga bagi saya, karena saya tak benar-benar yakin bisa mencetak gol," ujarnya.
"Mencetak dua gol di final adalah sesuatu yang akan saya ingat seumur hidup saya. Ada laga di mana ini bisa terjadi, dan saya beruntung untuk bermain di final dan mencetak gol di sana," tandasnya.
Sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol Daniel Sturridge, Sevilla mampu bangkit di babak kedua lewat gol-gol dari Kevin Gameiro dan dua gol Coke.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico Saingi Liverpool Dalam Perburuan Bintang Muda Monaco
Liga Spanyol 19 Mei 2016, 22:29
-
Moreno: Kami Bermain Bagus di Liga Europa
Liga Eropa UEFA 19 Mei 2016, 20:09
-
Segera Depak Moreno, Liverpool Incar Bek Timnas Jerman
Liga Inggris 19 Mei 2016, 19:57
-
Kolo Toure Ingin Bertahan di Liverpool
Liga Inggris 19 Mei 2016, 18:08
-
Sevilla Sukses Karena Anti Kritik
Liga Eropa UEFA 19 Mei 2016, 17:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR