
Bola.net - Leicester City dan AS Roma bermain imbang 1-1 dalam partai leg pertama semifinal UEFA Europa Conference League 2021/22 yang digelar di King Power Stadium, Jumat (29/4/2022) dini hari WIB.
Roma lebih dahulu memimpin lewat gol yang dicetak sang kapten, Lorenzo Pellegrini di babak pertama. Leicester baru bisa menyamakan kedudukan di babak kedua lewat gol Ademola Lookman.
Berkat hasil ini, peluang kedua tim menuju partai final masih sama-sama terbuka lebar. Leg kedua di kandang Roma akan dihelat pada pekan depan.
Jalannya Pertandingan
Roma lebih mendominasi pertandingan di awal babak pertama. Tim tamu pun sukses membuka keungguan lewat aksi sang kapten, Pellegrini pada menit ke-15.
Leicester berupaya membalas lewat serangan yang dibangun James Maddison. Namun, tuan rumah gagal menyamakan kedudukan hingga laga memasuki jeda turun minum.
Kembali dari kamar ganti, Leicester mencoba bermain lebih agresif. Hasilnya, Lookman berhasil mencetak gol pada menit ke-67. Gol ini akhirnya disahkan sebagai gol bunuh diri Gianluca Mancini.
Baik Leicester maupun Roma memperoleh beberapa peluang di sisa laga. Namun, tak ada gol tambahan yang tercipta hingga peluit panjang berbunyi.
Susunan Pemain
Leicester: Schmeichel; Ricardo Pereira, Fofana, J Evans, Castagne (Justin 21'); Maddison, Tielemans, Dewsbury-Hall; Albrighton (Barnes 62'), Vardy (Iheanacho 62'), Lookman (Perez 83').
Roma: Rui Patricio; Mancini, Smalling, Ibanez; Karsdorp, Mkhitaryan (Veretout 57'), Cristante, Zalewski (Vina 85'); Zaniolo (Oliveira 69'), Pellegrini (Afena-Gyan 85'); Abraham.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Leicester City vs AS Roma: Skor 1-1
Liga Eropa UEFA 29 April 2022, 03:58
-
Hasil Pertandingan Manchester United vs Chelsea: Skor 1-1
Liga Inggris 29 April 2022, 03:40
-
Hasil Pertandingan Liverpool vs Villarreal: Skor 2-0
Liga Champions 28 April 2022, 03:50
-
Hasil Pertandingan Barcelona vs Rayo Vallecano: Skor 0-1
Liga Spanyol 25 April 2022, 04:03
-
Hasil Pertandingan Liverpool vs Everton: Skor 2-0
Liga Inggris 25 April 2022, 00:25
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR