Liverpool memang mampu melaju ke partai puncak kompetisi kedua terbesar Eropa. The Reds akan bertemu wakil Spanyol yang juga merupakan juara bertahan, Sevilla di Basel.
"Ini adalah final Eropa, jadi apa yang bisa lebih besar. Saya tahu setelah itu adalah final Liga Champions, tapi itu adalah permainan yang lebih besar sampai final Euro. Ini adalah terbesar kedua pada saat ini di Eropa," ujarnya.
"Saya pikir ini cukup besar dan kami akan mencoba segalanya untuk mengambil kesempatan ini. Ini sulit, kami tahu. Ini melawan Sevilla, kami juga tahu," sambungnya.
"Tapi kami akan siap, 100 persen. Seperti kami pantas berada pada titik ini hari ini, jadi kami layak untuk ambil bagian pada final ini 100 persen. Dan siapa yang layak berada di final bisa menang, dan itulah yang akan kami coba lakukan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Firmino Ingin Klopp Bawa Gotze ke Liverpool
Liga Inggris 16 Mei 2016, 23:38
-
Sevilla Road to Final Basel 2016
Editorial 16 Mei 2016, 23:26
-
Danny Ings Comeback, Ini Kata Jurgen Klopp
Liga Inggris 16 Mei 2016, 15:00
-
Klopp: Liverpool Akan Beri Segalanya Demi Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 16 Mei 2016, 14:40
-
Gotze Tak Ingin Reuni dengan Jurgen Klopp di Liverpool
Liga Inggris 16 Mei 2016, 14:32
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR