Pada leg pertama, Luis Suarez dkk harus mengakui keunggulan The Zenitchiki dengan skor 0-2. Kala itu, gol Hulk dan Sergei Semak mampu membuat Liverpool bekerja ekstra keras pada pertemuan kedua nanti.
Melihat hal itu, Rodgers memacu semangat juang anak-anak asuhnya untuk mencetak gol cepat. Karena ia meyakini jika skuadnya bisa mencuri gol terlebih dahulu akan membuat jalannya pertandingan jauh lebih mudah.
"Mungkin ini adalah permintaan yang sulit, tetapi jika Liverpool bisa mencetak gol cepat, maka malam ini akan sangat spesial," ujar Rodgers di situs resmi The Kop.
"Jika melihat situasi sebelumnya, unggul terlebih dahulu memang sangat penting. Bila memungkinkan, Liverpool harus mencetak gol di 20 menit pertama. Bila tidak, para pemain harus tetap bersabar dan berusaha agar tidak kebobolan." pungkasnya.[initial]
Editorial - 10 Pesepakbola Pria Berlabel Casanova (lfc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Zenit, Rodgers Minta The Reds Bikin Gol Cepat
Liga Eropa UEFA 21 Februari 2013, 22:12
-
Lucas: Semoga Besok Saya Lebih Bahagia Dari Hulk
Liga Eropa UEFA 21 Februari 2013, 18:00
-
Rodgers: Liverpool Masih Punya Harapan
Liga Eropa UEFA 15 Februari 2013, 04:28
-
Liga Eropa Lain 13 Februari 2013, 14:40

-
Hulk: Saya Gabung Zenit Karena Uang
Liga Eropa Lain 13 Februari 2013, 10:17
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR