
Bola.net - Porto dan Manchester United akan bertemu di matchday 2 league phase Liga Europa 2024/2025. Pertandingan fase liga UEL antara Porto vs Manchester United ini dijadwalkan kick-off Jumat, 4 Oktober 2024, jam 02.00 WIB, live streaming di beIN 3 Vidio.
Di matchday 1, Porto menelan kekalahan 2-3 di kandang Bodo/Glimt. Sementara itu, MU ditahan Twente 1-1 di Old Trafford.
Porto mencetak dua gol ke gawang Bodo/Glimt melalui Samu Omorodion dan Deniz Gul. Namun, itu tak cukup bagi wakil Portugal tersebut untuk mengamankan setidaknya satu poin.
Di Inggris, gol Christian Eriksen sempat membawa MU unggul atas Twente. Akan tetapi, MU harus puas dengan hasil imbang setelah wakil Belanda yang diperkuat Mees Hilgers itu mencetak gol balasan melalui Sam Lammers.
Setelah ditahan Twente, MU dipermak Tottenham 0-3 di Premier League. Pahitnya lagi, kekalahan telak itu mereka telan di kandang sendiri.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Porto vs Manchester United

Kompetisi: Liga Europa 2024/2025
Pertandingan: Porto vs Manchester United
Stadion: Estadio do Dragao
Hari, tanggal: Jumat, 4 Oktober 2024
Jam: 02.00 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: beIN 3 di Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI Porto vs Manchester United
Porto (4-2-3-1): Costa; Mario, Pedro, Perez, Moura; Gonzalez, Varela; Pepe, Sousa, Galeno; Omorodion.
Pelatih: Vitor Bruno.
Manchester United (4-2-3-1): Onana; Mazraoui, De Ligt, Martinez, Dalot; Eriksen, Ugarte; Diallo, Fernandes, Rashford; Hojlund.
Pelatih: Erik ten Hag.
Head to Head Porto vs Manchester United
4 pertemuan terakhir
16/04/09 Porto 0-1 Manchester United (Liga Champions)
08/04/09 Manchester United 2-2 Porto (Liga Champions)
09/03/04 Manchester United 1-1 Porto (Liga Champions)
25/02/04 Porto 2-1 Manchester United (Liga Champions).
5 pertandingan terakhir Porto (K-M-M-K-M)
01/09/24 Sporting Lisbon 2-0 Porto (Primeira Liga)
15/09/24 Porto 2-1 Farense (Primeira Liga)
22/09/24 Vitoria Guimaraes 0-3 Porto (Primeira Liga)
25/09/24 Bodo/Glimt 3-2 Porto (Liga Europa)
30/09/24 Porto 4-0 Arouca (Primeira Liga).
5 pertandingan terakhir Manchester United (M-M-S-S-K)
14/09/24 Southampton 0-3 Manchester United (Premier League)
18/09/24 Manchester United 7-0 Barnsley (EFL Cup)
21/09/24 Crystal Palace 0-0 Manchester United (Premier League)
26/09/24 Manchester United 1-1 Twente (Liga Europa)
29/09/24 Manchester United 0-3 Tottenham (Premier League).
Klasemen Liga Europa
Klasemen league phase Liga Europa 2024/2025 (c) Wikipedia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Porto vs Manchester United - Liga Europa
Liga Eropa UEFA 3 Oktober 2024, 23:04
-
Kobbie Mainoo Cedera, Ini Perkiraan Starting XI Manchester United Lawan Porto
Liga Eropa UEFA 3 Oktober 2024, 22:49
-
Akhirnya Tanggal Comeback Luke Shaw Terungkap!
Liga Inggris 3 Oktober 2024, 22:34
-
Terungkap, Ini Alasan Harry Amass Menghilang dari Tim Senior Manchester United
Liga Inggris 3 Oktober 2024, 21:57
-
Manchester United Putuskan Mundur dari Perburuan Antonee Robinson?
Liga Inggris 3 Oktober 2024, 21:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR