Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, menolak memberikan komentar mengenai hukuman larangan bermain Zlatan Ibrahimovic, namun mengkonfirmasi sang striker akan turun melawan Rostov di Liga Europa malam nanti.
Mantan pemain Swedia itu mendapatkan hukuman tiga laga dari FA, usai ia mengakui melakukan tindakan kekerasan di atas lapangan.
Pemain berusia 35 tahun itu tertangkap kamera TV menyikut bek Tyrone Mings ketika mencoba untuk merebut bola di pertandingan melawan Bournemouth yang berakhir imbang 1-1 di Old Trafford.
Ibrahimovic akan absen di babak perempat final Piala FA melawan Chelsea, dan juga pertandingan Premier League melawan West Brom, namun ia akan bisa bermain lagi di leg kedua babak 16 besar ketika United menjamu Rostov di Old Trafford dan juga di duel malam nanti.
Jose Mourinho
Ketika ditanya mengenai komentarnya soal hukuman Ibra, Mourinho mengatakan di Sportsmole: "Tidak ada reaksi. Dia akan bermain besok. Saya tidak memberikan komentar soal hukuman domestik."
Ibrahimovic merupakan top skorer United musim ini dengan 26 gol di semua level kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City dan United Dekati Dries Mertens
Liga Italia 9 Maret 2017, 17:51
-
8 Tim Yang Pernah Singkirkan MU di Liga Europa
Editorial 9 Maret 2017, 16:07
-
Fellaini Kirim Sindiran untuk David Luiz
Liga Inggris 9 Maret 2017, 15:00
-
Alonso Berharap Dimainkan Lawan MU
Liga Inggris 9 Maret 2017, 14:20
-
Rashford Akui Banyak Serap Ilmu Rooney dan Ibra
Liga Inggris 9 Maret 2017, 12:10
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR