
Bola.net - AC Milan meraih hasil positif ketika berjumpa Sparta Praha di ajang Liga Europa. Bek Milan Diogo Dalot mengatakan jika timnya kini mulai bermimpi bisa meraih trofi pada musim ini.
Rossoneri menang 1-0 atas wakil Ceko itu pada matchday keenam Grup H Liga Europa 2020/2021. Pertandingan ini digelar di Generali Arena, Jumat (11/12/2020) dini hari WIB.
Jens Petter Hauge menjadi penentu kemenangan Milan. Pemain Norwegia itu berhasil menjebol gawang Sparta Praha pada menit ke-23.
Kemenangan itu memastikan Rossoneri lolos ke 32 besar dengan status juara Grup H. Mereka mengumpulkan 13 poin dari enam pertandingan.
Milan juga meraih hasil yang luar biasa dalam ajang Serie A. Mereka hingga saat ini belum terkalahkan dan berada di puncak klasemen.
Mimpi Raih Trofi
Dalot mengatakan jika timnya kini mulai bermimpi bisa meraih trofi pada musim ini. Namun, dia menyadari kalau untuk mewujudkan hal tersebut tentu saja tidak mudah.
“Masih terlalu dini untuk menetapkan target, kami melangkah selangkah demi selangkah," kata Dalot kepada Sky Italia.
"Kami semua bermimpi memenangkan trofi, mengapa tidak memimpikan Scudetto atau Liga Europa, memenangkan semua kompetisi yang kami ikuti. Kami tahu bahwa semua kompetisi itu sulit.”
Performa Tim
Dalot juga memberikan komentar mengenai performa timnya saat mengalah Sparta Praha. Menurutnya, Rossoneri sudah menunjukkan performa yang bagus.
“Tim ini fantastis, kami terbukti menjadi tim dengan 25 pemain, bukan hanya 11,” katanya.
Sumber: Sempre Milan
Baca Juga:
- Lolos 32 Besar Liga Europa dengan Status Juara Grup, Target Utama Milan Tercapai
- Jens Petter Hauge Ciamik, Pertanda Jadi The Next Kaka?
- Eks Penyerang AC Milan, Robinho Divonis 9 Tahun Penjara Karena Kasus Perkosaan
- 5 Pelajaran Laga Sparta Praha vs AC Milan: Hauge Makin Gacor, Bisa jadi Duet Utama Ibrahimovic
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hauge dan 'Assist' Rafael Leao Lawan Sparta Praha
Liga Eropa UEFA 11 Desember 2020, 17:54
-
Prediksi AC Milan vs Parma 14 Desember 2020
Liga Italia 11 Desember 2020, 17:19
-
Sesumbar Rafael Leao: Bersama Ibrahimovic, Milan Bisa Kalahkan Siapa Saja
Liga Italia 11 Desember 2020, 17:01
-
Tottenham Coba Bajak Gialuigi Donnarumma dari AC Milan
Liga Inggris 11 Desember 2020, 16:40
-
Jadwal Serie A Pekan ke-11: AC Milan Ditantang Parma di San Siro
Liga Italia 11 Desember 2020, 15:43
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR