Bola.net - - Pelatih FC Koln, Peter Stoger mengaku sangat antusias jelang duel timnya dengan Arsenal dini hari nanti. Stoger menilai pertandingan itu bisa menjadi sarana untuk mengukur seberapa jauh kemampuan timnya musim ini.
Pada dini hari nanti Europa League akan menggelar pertandingan perdana mereka di fase grup. Di grup E, salah satu unggulan Arsenal akan berhadapan dengan wakil Jerman FC Koln di Emirates Stadium.
Pelatih FC Koln, Peter Stroger sendiri mengaku tidak resah harus berhadapan dengan Arsenal pada dini hari nanti. Ia bahkan menilai laga ini bagus untuk mengukur seberapa jauh kemampuan timnya musim ini.
Alexandre Lacazette
"Kami memiliki situasi yang bagus musim lalu dan karena hasil tersebut kami panas bermain di pertandingan ini," buka Stoger kepada Talk Sports.
"Hasil undian fase grup ini bagus dan kami semua mengharapkan hasil undian yang seperti ini. Arsenal adalah salah satu tim terbaik di Liga Europa jadi kami tidak sabar untuk menjalankan tugas berat ini, karena kami ingin mengukur seberapa bagus diri kami saat ini."
"Kami sudah menunjukan kualitas kami di lapangan dan kami sudah menunjukan itu melawan tim-tim seperti Bayern Munchen dan Dortmund yang mana kami berhasil meraih hasil yang baik. Pertandingan ini memang menjadi tantangan bagi kami, namun di Bundesliga kami juga pernah melawan tim yang memiliki kualitas mirip Arsenal." tandas sang pelatih.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Sebut Lukaku Mengingatkannya Pada Henry
Liga Champions 14 September 2017, 21:45
-
Lehmann Ingin Runtuhkan Arsenal di Kandang Sendiri
Liga Inggris 14 September 2017, 16:00
-
Bellerin Ibaratkan Peluang Juara Arsenal Seperti Chelsea
Liga Inggris 14 September 2017, 15:30
-
Nego Kontra Ozil Alot, Ini Penjelasan Wenger
Liga Inggris 14 September 2017, 15:00
-
Wilshere Masuk Radar Crystal Palace
Liga Inggris 14 September 2017, 14:27
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR