Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger buka suara mengenai lambatnya proses perpanjangan kontrak Mesut Ozil. Wenger mengakui proses pembicaraan kontrak sang playmaker memang tertunda karena persiapan memasuki musim baru.
Selama musim panas kemarin nama Ozil santer dikabarkan akan meninggalkan Arsenal. Ia dikabarkan enggan menandatangani kontrak baru di Arsenal karena permintaan gajinya tidak dipenuhi oleh manajemen The Gunners.
Namun sang pemain sendiri memutuskan untuk kembali membela Arsenal pada musim ini. Namun hingga hari ini ia belum kunjung memperpanjang kontraknya yang akan habis pada akhir tahun nanti.
Mesut Ozil
Ketika ditanya mengenai kontrak baru Ozil, Wenger mengakui bahwa memang tengah terjadi stagnansi dalam proses negosiasi tersebut. "Ya tentu saja saya ingin dia [Ozil] bertahan," buka Wenger kepada Soccerway.
"Pembicaraan mengenai kontrak baru itu memang sedikit melambat semenjak tanggal 31 Agustus kemarin. Hal ini dikarenakan kami butuh rehat sejenak dan fokus kepada kompetisi yang sudah dimulai."
"Namun jangan khawatir, perlahan tapi pasti kami akan menyelesaikan proses negosiasi tersebut." tutup manajer 64 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Sebut Lukaku Mengingatkannya Pada Henry
Liga Champions 14 September 2017, 21:45
-
Lehmann Ingin Runtuhkan Arsenal di Kandang Sendiri
Liga Inggris 14 September 2017, 16:00
-
Bellerin Ibaratkan Peluang Juara Arsenal Seperti Chelsea
Liga Inggris 14 September 2017, 15:30
-
Nego Kontra Ozil Alot, Ini Penjelasan Wenger
Liga Inggris 14 September 2017, 15:00
-
Wilshere Masuk Radar Crystal Palace
Liga Inggris 14 September 2017, 14:27
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR