Terlemparnya Manchester United dari Liga Champions ke Liga Europa dianggap sebagai penurunan oleh banyak pihak, termasuk Rio Ferdinand, eks bek United. Setelah mendominasi Inggris dan perkasa di Eropa selama dua dekade terakhir, kini MU dianggap 'terdampar' di Liga Europa.
Namun Van Gaal tidak sepakat dengan pemikiran seperti itu. Ia menegaskan bahwa orang yang menganggap Liga Europa kalah kelas dari Liga Champions adalah orang yang hidup di masa lalu.
"Sebuah tim mendominasi selama 20 tahun itu tidak normal. Itu sudah jadi masa lalu. Kalian hidup di masa lalu. Kalian harusnya hidup di masa kini. Selain United, masih ada klub Inggris lain yang bermain di Liga Champions. Itu adalah tanda bahwa Premier League sangat kuat karena ada tiga klub di Liga Europa," terang Van Gaal seperti dikutip ESPN.
Sayangnya bagi Inggris, mereka dipastikan akan kehilangan satu wakilnya di Liga Europa. Pasalnya, Manchester United dan Liverpool bertemu di babak 16 besar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU dan Liverpool Rebutan Bakat Sensasional dari Jerman
Liga Inggris 10 Maret 2016, 23:34
-
Ibrahimovic Mungkin ke Chelsea, Bukan MU
Liga Inggris 10 Maret 2016, 22:59
-
Demi Prestasi Tim, MU Diminta Beli Bale
Liga Inggris 10 Maret 2016, 22:15
-
MU Siap Gaet Pogba Kembali pada Musim Panas
Liga Inggris 10 Maret 2016, 21:37
-
Pengakuan Ferdinand: Pique Bek Terbaik Dunia
Liga Inggris 10 Maret 2016, 21:34
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR