Bola.net - PLN Mobile Proliga 2025 kembali menyajikan pertarungan panas di divisi putri pekan ketujuh putaran kedua. Dalam laga yang berlangsung di Gedung PSCC, Palembang, Sabtu (22/2/25), Jakarta Pertamina Enduro tampil superior dengan memukul Jakarta Electric PLN tiga set langsung, 25-21, 25-16, dan 25-22.
Sejak awal laga, Pertamina Enduro menunjukkan dominasi mereka dengan permainan yang solid dan serangan tajam. Jakarta Electric PLN berusaha memberikan perlawanan, tapi kesulitan mengatasi tekanan dari tim lawan.
Jakarta Pertamina Enduro berhasil mengoptimalkan strategi dan memanfaatkan celah di pertahanan lawan. Hasilnya, mereka sukses 'memadamkan' perlawanan Electric PLN dan menyapu bersih kemenangan di seri Palembang.
Pertamina Enduro Manfaatkan Momentum dari Set Pertama
Pertamina Enduro mengendalikan jalannya pertandingan dengan baik. Set pertama yang berlangsung sengit akhirnya diamankan oleh Pertamina Enduro dengan skor 25-21.
Momentum kemenangan di set pertama membuat Pertamina Enduro semakin percaya diri. Mereka langsung tancap gas di set kedua dengan permainan yang lebih agresif. Alhasil, Pertamina Enduro menutup set kedua dengan skor cukup mencolok, 25-16.
Set ketiga menjadi kesempatan terakhir bagi Jakarta Electric PLN untuk bangkit, tapi mereka tetap kesulitan. Meski sempat memberikan perlawanan sengit di poin-poin akhir, mereka tetap harus mengakui keunggulan Pertamina Enduro yang menyegel kemenangan dengan skor 25-22.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PLN Mobile Proliga 2025: Hempaskan Bhayangkara, LavAni Juara Tanpa Cela di Putaran Kedua
Voli 22 Februari 2025, 22:33 -
PLN Mobile Proliga 2025: Pertamina Enduro 'Padamkan' Electric PLN
Voli 22 Februari 2025, 18:50 -
Hasil Korean V League 2024/2025: Cuma Andalkan Megawati, Red Sparks Hajar GS Caltex
Voli 22 Februari 2025, 15:51
-
Jadwal Siaran Langsung PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI Hari Ini, 22 Februari 2025
Voli 22 Februari 2025, 09:03
-
Jadwal Siaran Langsung Daejeon Red Sparks vs GS Caltex Seoul KIXX di TVRI, 22 Februari 2025
Voli 22 Februari 2025, 08:51
LATEST UPDATE
-
Persik vs Persib: Bojan Hodak Pede Bisa Menang, Beckham Putra Tak Gentar
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 13:15
-
6 Rekor Valentino Rossi yang Berpotensi Dipatahkan Marc Marquez di MotoGP 2026
Otomotif 5 Januari 2026, 13:10
-
Gonzalo Garcia dan Seni Kesederhanaan
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 13:05
-
Rapor Pemain Real Madrid saat Habisi Real Betis: No Mbappe, No Problem!
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 12:00
-
Legenda Liverpool Kompori Manajemen MU untuk Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:57
-
Perlahan Tapi Pasti, Joshua Zirkzee Mulai Buktikan Dirinya Layak Main di MU!
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:42
-
Calum McFarlane Bungkam Keraguan di Etihad, Chelsea Curi Poin dari Man City
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:35
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10






















KOMENTAR