Bola.net - Pertandingan International Friendly antara Brasil vs Senegal akan digelar di Estadio Jose Alvalade, Lisbon, Portugal. Laga uji coba Brasil vs Senegal ini akan live Rabu, 21 Juni 2023, jam 02:00 WIB.
Brasil baru saja mengalahkan Guinea dalam laga uji coba di RCDE Stadium. Brasil memenangi pertandingan di markas klub Espanyol itu dengan skor 4-1.
Empat gol Brasil ke gawang tim Afrika tersebut dicetak oleh empat pemain berbeda. Mereka adalah Joelinton dari klub Newcastle, serta trio Real Madrid, yakni Rodrygo, Eder Militao, dan Vinicius Junior (penalti).
Pada uji coba sebelumnya, bulan Maret lalu, pelatih interim Ramon Menezes menyertakan sembilan pemain dari tim U-20. Hasilnya, Brasil dipermalukan 1-2.
Sekarang, dengan skuad yang jauh lebih berpengalaman dan lebih kuat, yang dihuni sejumlah pemain inti Piala Dunia 2022, Brasil mampu mengalahkan Guinea tanpa kesulitan.
Berikutnya, Brasil akan menjajal tim Afrika lainnya, yaitu Senegal. Di atas kertas, Kalidou Koulibaly dan kawan-kawan lebih kuat daripada Guinea. Namun, Brasil seharusnya mampu menaklukkan mereka.
Prediksi Starting XI

Brasil (4-3-3): Alisson; Vanderson, Militao, Marquinhos, Lucas; Casemiro, Joelinton, Paqueta; Rodrigo, Richarlison, Vinicius.
Pelatih: Ramon Menezes (interim).
Senegal (4-3-3): Dieng; Jakobs, Diallo, Koulibaly, Mendy; Kouyate, N Mendy, Ciss; Mane, Jackson, Sarr.
Pelatih: Aliou Cisse.
Head to Head

Rekor Pertemuan
Brasil menang: 0
Seri: 1
Senegal menang: 0.
1 Pertemuan Sejauh Ini
10/10/2019 Brasil 1-1 Senegal (Friendly).
5 Pertandingan Terakhir Brasil (K-M-S-K-M)
03/12/22 Kamerun 1-0 Brasil (Piala Dunia)
06/12/22 Brasil 4-1 Korea Selatan (Piala Dunia)
09/12/22 Kroasia 1-1 Brasil (Piala Dunia)
26/03/23 Maroko 2-1 Brasil (Friendly)
18/06/23 Brasil 4-1 Guinea (Friendly).
5 Pertandingan Terakhir Senegal (M-S-M-M-S)
01/02/23 Senegal 1-0 Madagaskar (African Nations Championship)
05/02/23 Aljazair 0-0 Senegal (African Nations Championship)
25/03/23 Senegal 5-1 Mozambik (Kualifikasi AFCON)
28/03/23 Mozambik 0-1 Senegal (Kualifikasi AFCON)
18/06/23 Benin 1-1 Senegal (Friendly).
Prediksi skor akhir: Brasil 2-1 Senegal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Brasil vs Senegal 21 Juni 2023
Amerika Latin 20 Juni 2023, 08:33
-
Prediksi Jerman vs Kolombia 21 Juni 2023
Piala Eropa 20 Juni 2023, 08:32
-
Prediksi Islandia vs Portugal 21 Juni 2023
Piala Eropa 20 Juni 2023, 08:31
-
Prediksi Inggris vs Makedonia Utara 20 Juni 2023
Piala Eropa 19 Juni 2023, 09:02
-
Prediksi Prancis vs Yunani 20 Juni 2023
Piala Eropa 19 Juni 2023, 09:01
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR