
Bola.net - Paraguay dan Brasil akan bertemu pada matchday 8 Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL. Pertandingan antara Paraguay vs Brasil di Estadio Defensores del Chaco (Asuncion) ini dijadwalkan kick-off Rabu, 11 September 2024, jam 07.30 WIB.
Di Copa America 2024, Paraguay dan Brasil berada satu grup. Waktu itu, mereka berjumpa pada pertandingan kedua. Paraguay kalah 1-4.
Empat gol Brasil dicetak oleh Vinicius Junior menit 35 dan 45+5, Savinho menit 43, serta Lucas Paqueta menit 65 (penalti). Satu gol Paraguay diciptakan oleh Omar Alderete menit 48.
Pada pertandingan sebelumnya, Paraguay dan Brasil meraih hasil yang berbeda. Paraguay menahan Uruguay 0-0 di Montevideo, sementara Brasil menang tipis 1-0 atas Ekuador.
Kemenangan 1-0 di Curitiba itu diraih Brasil melalui gol tunggal yang dicetak oleh Roddrygo pada menit 30.
Starting XI Terakhir Paraguay dan Brasil

Paraguay (4-2-3-1): Fernandez; Alonso, Alderete, G Gomez, Velazquez; D Gomez, Cubas; Almiron, Bobadilla, Enciso; Pitta.
Pelatih: Gustavo Alfaro.
Brasil (4-2-3-1): Alisson; Arana, Gabriel, Marquinhos, Danilo; Guimaraes, Andre; Vinicius, Paqueta, Henrique; Rodrygo.
Pelatih: Dorival Junior.
Head to head dan Prediksi Skor Paraguay vs Brasil

5 pertemuan terakhir
29/06/24 Paraguay 1-4 Brasil (Copa America)
02/02/22 Brasil 4-0 Paraguay (Kualifikasi Piala Dunia)
09/06/21 Paraguay 0-2 Brasil (Kualifikasi Piala Dunia)
28/06/19 Brasil 0-0 Paraguay (Copa America) - Brasil menang adu penalti
29/03/17 Brasil 3-0 Paraguay (Kualifikasi Piala Dunia).
5 pertandingan terakhir Paraguay (M-K-K-K-S)
17/06/24 Panama 0-1 Paraguay (Friendly)
25/06/24 Kolombia 2-1 Paraguay (Copa America)
29/06/24 Paraguay 1-4 Brasil (Copa America)
03/07/24 Kosta Rika 2-1 Paraguay (Copa America)
07/09/24 Uruguay 0-0 Paraguay (Kualifikasi Piala Dunia).
5 pertandingan terakhir Brasil (S-M-S-S-M)
25/06/24 Brasil 0-0 Kosta Rika (Copa America)
29/06/24 Paraguay 1-4 Brasil (Copa America)
03/07/24 Brasil 1-1 Kolombia (Copa America)
07/07/24 Uruguay 0-0 Brasil (Copa America) - kalah adu penalti
07/09/24 Brasil 1-0 Ekuador (Kualifikasi Piala Dunia).
Prediksi skor akhir: Paraguay 0-2 Brasil.
Jadwal dan Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona CONMEBOL Matchday 7 & 8
Matchday 7
Jumat, 6 September 2024
03.00 WIB Bolivia 4-0 Venezuela
07.00 WIB Argentina 3-0 Chile
Sabtu, 7 September 2024
06.30 WIB Uruguay 0-0 Paraguay
08.00 WIB Brasil 1-0 Ekuador
08.30 WIB Peru 1-1 Kolombia
Matchday 8
Rabu, 11 September 2024
03.30 WIB Kolombia vs Argentina
04.00 WIB Chile vs Bolivia
04.00 WIB Ekuador vs Peru
05.00 WIB Venezuela vs Uruguay
07.30 WIB Paraguay vs Brasil
Klasemen
Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL (c) Wikipedia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Paraguay vs Brasil 11 September 2024
Amerika Latin 10 September 2024, 15:50
-
Prediksi Venezuela vs Uruguay 11 September 2024
Amerika Latin 10 September 2024, 15:49
-
Prediksi Ekuador vs Peru 11 September 2024
Amerika Latin 10 September 2024, 15:48
-
Prediksi Chile vs Bolivia 11 September 2024
Amerika Latin 10 September 2024, 15:47
-
Prediksi Kolombia vs Argentina 11 September 2024
Amerika Latin 10 September 2024, 15:46
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR