
Bola.net - Timnas Uruguay dan Timnas Kolombia akan bertemu di Estadio Centenario pada matchday 11 Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL. Pertandingan antara Uruguay vs Kolombia ini dijadwalkan kick-off Sabtu, 16 November 2024, jam 07.00 WIB, live streaming di Vidio.
Uruguay sejauh ini telah mengoleksi 16 poin. Uruguay empat kali menang, empat kali imbang, dan dua kali kalah. Kolombia unggul tiga poin atas Uruguay. Kolombia sudah mengumpulkan 19 poin hasil lima kali menang, empat kali imbang, dan sekali kalah.
Performa Uruguay saat ini terbilang mencemaskan. Dalam empat pertandingan kualifikasi setelah Copa America, Uruguay selalu mandul dan tak mampu meraih satu pun kemenangan. Uruguay imbang 0-0 dengan Paraguay dan Venezuela, lalu kalah 0-1 dari Peru, kemudian imbang 0-0 lagi, yakni lawan Ekuador.
Performa Kolombia lebih baik dibandingkan Uruguay. Dalam dua laga di jeda internasional sebelumnya, Kolombia 0-1 dari Bolivia, lalu menang telak 4-0 atas Chile di kandang. Kemenangan itu mereka raih melalui gol-gol Davinson Sanchez, Luis Diaz, Jhon Duran, dan Luis Sinisterra.
Uruguay dan Kolombia sebelumnya bertemu di semifinal Copa America 2024. Waktu itu, Uruguay menyerah 0-1 di tangan Kolombia. Gol tunggal penentu kemenangan Kolombia dicetak oleh Jefferson Lerma.
Prediksi Starting XI Uruguay vs Kolombia

Uruguay (4-3-3): Rochet; Varela, S Bueno, Gimenez, Olivera; Valverde, Ugarte, Bentancur; Pellistri, Nunez, M Araujo.
Pelatih: Marcelo Bielsa.
Kolombia (4-2-3-1): Vargas; Munoz, Sanchez, Lucumi, Mojica; Rios, Uribe; Diaz, James, J Arias; Duran.
Pelatih: Nestor Lorenzo.
Head to head dan Prediksi Skor Uruguay vs Kolombia

5 pertemuan terakhir
11/07/24 Uruguay 0-1 Kolombia (Copa America)
13/10/23 Kolombia 2-2 Uruguay (Kualifikasi Piala Dunia)
08/10/21 Uruguay 0-0 Kolombia (Kualifikasi Piala Dunia)
04/07/21 Uruguay 0-0 Kolombia (Copa America) - Kolombia menang adu penalti
14/11/20 Kolombia 0-3 Uruguay (Kualifikasi Piala Dunia).
5 pertandingan terakhir Uruguay (S-S-S-K-S)
02/09/24 Uruguay 1-1 Guatemala (Friendly)
07/09/24 Uruguay 0-0 Paraguay (Kualifikasi Piala Dunia)
11/09/24 Venezuela 0-0 Uruguay (Kualifikasi Piala Dunia)
12/10/24 Peru 1-0 Uruguay (Kualifikasi Piala Dunia)
16/10/24 Uruguay 0-0 Ekuador (Kualifikasi Piala Dunia).
5 pertandingan terakhir Kolombia (K-S-M-K-M)
15/07/24 Argentina 1-0 Kolombia (Copa America) - extra time
07/09/24 Peru 1-1 Kolombia (Kualifikasi Piala Dunia)
11/09/24 Kolombia 2-1 Argentina (Kualifikasi Piala Dunia)
11/10/24 Bolivia 1-0 Kolombia (Kualifikasi Piala Dunia)
16/10/24 Kolombia 4-0 Chile (Kualifikasi Piala Dunia).
Prediksi skor akhir: Uruguay 0-1 Kolombia.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Uruguay vs Kolombia

Kompetisi: Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL
Pertandingan: Uruguay vs Kolombia
Stadion: Estadio Centenario
Hari, tanggal: Sabtu, 16 November 2024
Jam: 07.00 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona CONMEBOL Matchday 11 & 12

Jumat, 15 November 2024
04.00 WIB Venezuela 1-1 Brasil
06.30 WIB Paraguay 2-1 Argentina
07.00 WIB Ekuador 4-0 Bolivia
Sabtu, 16 November 2024
07.00 WIB Uruguay vs Kolombia
08.30 WIB Peru vs Chile
Rabu, 20 November 2024
03.00 WIB Bolivia vs Paraguay
06.00 WIB Kolombia vs Ekuador
07.00 WIB Argentina vs Peru
07.00 WIB Chile vs Venezuela
07.45 WIB Brasil vs Uruguay
Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona CONMEBOL
Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona CONMEBOL (c) Wikipedia
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Peru vs Chile 16 November 2024
Amerika Latin 15 November 2024, 13:10
-
Prediksi Uruguay vs Kolombia 16 November 2024
Amerika Latin 15 November 2024, 13:07
-
Prediksi Denmark vs Spanyol 16 November 2024
Piala Eropa 15 November 2024, 07:59
-
Prediksi Swiss vs Serbia 16 November 2024
Piala Eropa 15 November 2024, 07:58
-
Prediksi Portugal vs Polandia 16 November 2024
Piala Eropa 15 November 2024, 07:57
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR